Bola.net - Perburuan striker baru Real Madrid memasuki babak baru. Los Blancos dilaporkan menaruh minat terhadap penyerang Eintracht Frankfurt, Andre Silva.
Sejak musim lalu, Real Madrid dilaporkan mencari striker baru. Karena mereka terlalu bergantung kepada sosok Karim Benzema.
Tahun lalu, Real Madrid gagal mendapatkan striker baru. Beredar kabar bahwa El Real akan mencari striker baru di musim panas nanti.
Dilansir Bild, Real Madrid kini mengarahkan radar mereka ke Jerman. Mereka dilaporkan tertarik untuk mengamankan jasa Andre Silva dari Eintracht Frankfurt.
Mengapa Real Madrid meminati Silva? Simak selengkapnya di bawah ini.
Striker Tajam
Real Madrid diklaim laporan tersebut meminati Silva karena ketajaman sang striker.
Semenjak meninggalkan AC Milan, Silva berevolusi di Frankfurt. Ia mulai menemukan ketajamannya kembali di Jerman.
Musim ini ia mengemas 25 gol dan menjadi pencetak gol terbanyak kedua di Bundesliga, sehingga Madrid tertarik untuk merekrutnya.
Coba Barter
Menurut laporan tersebut, Real Madrid akan mencoba mendatangkan Andre Silva dengan skema barter pemain.
Nantinya Silva akan ditukarkan dengan Luka Jovic. Striker asal Serbia itu kebetulan sedang dipinjamkan Madrid ke Frankfurt.
Madrid berharap pihak Frankfurt bersedia menukarkan kedua pemain itu karena keuangan mereka sedang seret.
Pesaing
Real madrid bukan satu-satunya tim yang meminati Andre Silva.
Sang striker juga dilaporkan diminati Manchester United di musim panas nanti.
(Bild)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Berpeluang Tampung Ceballos dari Madrid
Liga Italia 29 April 2021, 22:53
-
Eric Bailly Bertahan, MU Tetap Incar Sergio Ramos
Liga Inggris 29 April 2021, 20:40
-
Cari Striker Baru, Real Madrid Coba Boyong Striker Timnas Portugal Ini
Bundesliga 29 April 2021, 18:40
-
Masih Ada Satu Aspek yang Patut Dikritik dari N'Golo Kante, Apakah Itu?
Liga Inggris 29 April 2021, 09:36
-
Hasil Semifinal Liga Champions: Dua Tamu Pulang dengan Tersenyum
Liga Champions 29 April 2021, 08:49
LATEST UPDATE
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
-
Carragher dan Neville Kompak Ragukan Liam Rosenior: Penurunan Standar Chelsea?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:19
-
Baru Dipecat Chelsea, Enzo Maresca Merapat ke Manchester United?
Liga Inggris 6 Januari 2026, 11:14
-
Terungkap, Darren Fletcher Cuma Maksimal Seminggu Jadi Caretaker MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 10:53
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 6 Januari 2026, 09:58
-
Prediksi Sassuolo vs Juventus 7 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 09:09
-
Prediksi Lecce vs Roma 7 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR