
Bola.net - Sebuah kabar gembira datang bagi Manchester United. Bek incaran mereka, David Alaba diberitakan siap meninggalkan Bayern Munchen di musim panas ini.
Pemain 28 tahun itu adalah salah satu pemain yang krusial bagi Bayern Munchen. Ia berhasil membantu Die Roten memenangkan treble winners di musim lalu.
Namun kontrak Alaba akan habis di tahun 2021 mendatang. Ia diberitakan diincar oleh beberapa klub sepeti Manchester United.
Bild mengklaim bahwa MU berpeluang mengamankan jasa Alaba. Karena sang bek dikabarkan ingin pergi dari Allianz Arena.
Simak situasi transfer Alaba di bawah ini.
Ingin Pergi
Menurut laporan tersebut, Alaba sudah membulatkan tekad untuk pergi dari Bayern Munchen.
Ia menilai bahwa pengalamannya bermain bersama Bayern sudah sangat cukup. Ia juga sudah memenangkan semua trofi yang ia impikan bersama Die Roten.
Jadi ia ingin mencari tantangan baru dalam karirnya di musim panas ini, dan Inggris disebut jadi destinasi yang menarik bagi sang bek.
Jadi Incaran
Laporan itu mengklaim bahwa Manchester United sangat tertarik untuk merekrut Alaba di musim panas ini.
Ole Gunnar Solskjaer menyukai gaya bermain Alaba. Karena sang bek bisa bermain sebagai bek kiri dan bek tengah dengan sangat baiknya.
Kebetulan MU saat ini membutuhkan pemain untuk posisi bek kiri dan bek tengah, sehingga Alaba dinilai sempurna untuk itu.
Harga Terjangkau
Manchester United diberitakan tidak perlu keluar uang terlalu banyak untuk merekrut Alaba.
Sang bek kabarnya bisa direkrut dikisaran angka 30 juta Euro di musim panas ini.
(Bild)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sambut Musim Baru, Ini Target Marcus Rashford di MU
Liga Inggris 10 September 2020, 21:00
-
Musim Depan, Solskjaer Ubah Posisi Scott McTominay di MU?
Liga Inggris 10 September 2020, 20:40
-
Soal Transfer Jadon Sancho, Solskjaer Berikan Kode Ini
Bundesliga 10 September 2020, 20:20
-
Mau Jadi Penantang Gelar Juara, Manchester United Wajib Temukan Konsistensi
Liga Inggris 10 September 2020, 20:00
-
Musim 2020/21, Manchester United Diminta Lanjutkan Momentum
Liga Inggris 10 September 2020, 19:40
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR