
Bola.net - Usaha panjang Manchester United untuk mendapatkan jasa Jadon Sancho akan segera berakhir. Setan Merah dilaporkan sudah menyepakati mahar transfer sang winger dengan Borussia Dortmund.
Gosip masa depan Sancho merupakan salah satu konsumsi sehari-hari semenjak bursa transfer musim panas dibuka. Setan Merah diketahui tengah mengebut proses transfer winger Borussia Dortmund tersebut.
Beberapa hari terakhir, banyak rumor yang mengatakan bahwa transfer ini akan segera selesai. Manchester United diklaim sudah hampir mengunci tanda tangan Sancho.
Dilansir Sky Sports, transfer Sancho ini akan segera kelar. MU dan Dortmund diklaim sudah menyepakati mahar transfer sang winger.
Simak situasi transfer Sancho di bawah ini.
Harga Deal
Setelah proses negosiasi yang panjang, Manchester United akhirnya berhasil mencapai kesepakatan untuk transfer Sancho.
Mereka akan membayar sekitar 85 juta Euro ke Dortmund untuk mahar transfer Sancho di musim panas nanti.
Dortmund dilaporkan akhirnya menyepakati mahar transfer itu sehingga transfer ini sudah selangkah lebih maju.
Finalisasi Pembayaran
Menurut laporan itu, saat ini Manchester United tengah menyusun klausul mengenai pembayaran Sancho.
United dan Dortmund dilaporkan masih belum sepakat mengenai struktur pembayaran transfer Sancho. Namun laporan itu mengklaim bahwa tidak lama lagi proses ini akan kelar.
MU diklaim pada pekan ini akan mengunci transfer dari Sancho.
Prioritas Kedua
Setelah Sancho, Manchester United mulai bergerak mencari transfer kedua mereka.
Nama Raphael Varane diklaim bakal jadi target transfer MU berikutnya.
(Sky Sports)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabrizio Romano: Paul Pogba ke Juventus atau Real Madrid? Kok Susah Ya?
Liga Inggris 29 Juni 2021, 22:00
-
Jose Mourinho Bajak Edinson Cavani dari Manchester United?
Liga Inggris 29 Juni 2021, 20:59
-
Rennes Pastikan Manchester United Belum Tawar Eduardo Camavinga
Liga Inggris 29 Juni 2021, 18:24
-
Pra Musim 2021, Manchester United Jajal Striker Muda Ini?
Liga Inggris 29 Juni 2021, 17:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Newcastle vs Leeds 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 15:39
-
AC Milan dan Pola Mencetak Gol dari Shot on Target Pertama
Liga Italia 7 Januari 2026, 15:36
-
Proliga 2026 Segera Dimulai, Pontianak Jadi Tuan Rumah Seri Pertama
Voli 7 Januari 2026, 15:27
-
Duel Antarlini Persib Vs Persija di BRI Super League: Sengit di Setiap Posisi
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 14:52
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR