Penyerang Tottenham ini tengah memperkuat Togo dalam Piala Afrika. Ia sempat menjadi anak didik Mourinho ketika dipinjamkan oleh Manchester City selama setengah musim ke Real Madrid pada 2011.
"Mourinho itu luar biasa. Saya pernah bekerjasama dengan para pelatih hebat seperti Didier Deschamps, Arsene Wenger, dan Roberto Mancini, tetapi tak ada yang seperti Mou. Dia bisa menjatuhkan mental anda tetapi juga bisa dengan cepat memotivasi," terang Adebayor kepada L'Equipe.
Menurut Adebayor, Mourinho selalu memposisikan dirinya sebagai teman baik bagi para pemain. Namun jika sang pemain melakukan kesalahan maka Mou bisa 'menghabisinya' di depan semua orang.
Yang paling berkesan bagi Adebayor adalah cara Mourinho memperbaiki motivasi pemain yang baru dihajarnya. Mou dianggap selalu menemukan cara unik untuk memperbaiki situasi. Secara umum, Adebayor merasa diajari budaya untuk menang oleh Mourinho. (gl/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 30 Januari 2013, 23:18

-
Roura: Madrid Tak Pernah Bermain Kotor
Liga Spanyol 30 Januari 2013, 22:38
-
Messi Bidik Rekor Di Stefano Pada Duel El Clasico
Liga Spanyol 30 Januari 2013, 22:32
-
Adebayor: Mourinho Yang Terbaik
Liga Champions 30 Januari 2013, 21:24
-
Statistik: Barca Raja Ball Possession Sejak 2008
Liga Spanyol 30 Januari 2013, 21:06
LATEST UPDATE
-
Kritikan Pedas untuk Benjamin Sesko: Hargamu Mahal, Mainnya yang Bener Dong!
Liga Inggris 18 November 2025, 11:21
-
Kapan Barcelona Kembali ke Camp Nou? Ini Jadwal Resminya Usai Molor
Liga Spanyol 18 November 2025, 11:14
-
Diinginkan MU, Bintang Wolverhampton Ini Siap Pindah ke Old Trafford
Liga Inggris 18 November 2025, 11:03
-
Terungkap! Chelsea Sempat Ingin Barter Alejandro Garnacho dengan Gelandang Ini
Liga Inggris 18 November 2025, 10:48
-
Saingi Napoli, Klub Italia Ini Juga Berminat pada Jasa Kobbie Mainoo
Liga Italia 18 November 2025, 10:35
-
Syukurlah! Cedera Tidak Terlalu Serius, Benjamin Sesko Tidak Lama Lagi Comeback di MU!
Liga Inggris 18 November 2025, 10:26
-
Rahasia Ketangguhan Defensif Arsenal: Gawang Kami adalah Rumah Kami
Liga Inggris 18 November 2025, 10:24
-
Ini Daftar Tarif Listrik PLN Triwulan IV 2025 untuk Rumah Tangga: Cek Rinciannya!
News 18 November 2025, 09:56
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR