Salah satu ciri lain dari tiki-taka adalah dominasi Barca dalam hal ball possession dalam setiap pertandingan. Barca begitu dominan dalam penguasaan bola, dan hal ini sudah berlangsung selama sekitar empat setengah tahun.
Menurut riset Mundo Deportivo, Barca sudah tak pernah kalah dalam hal ball possession dalam 284 pertandingan terakhir di semua kompetisi. hal ini yang mungkin akan berusaha dipatahkan oleh Real Madrid dalam laga El Clasico nanti.
Tim terakhir yang bisa mendominasi penguasaan bola ketika melawan Barca tak lain adalah Madrid. Saat itu Madrid menang 4-1 dalam laga El Clasico di ajang La Liga pada Mei 2008.
Sejak kekalahan itu, Barca sudah mencatatkan rata-rata 65 persen penguasaan bola di setiap pertandingan. namun pada laga Supercopa de Espana 2012 lalu, madrid berhasil memotong penguasaan bola Barca menjadi 54 persen saja. (foes/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 30 Januari 2013, 23:18

-
Roura: Madrid Tak Pernah Bermain Kotor
Liga Spanyol 30 Januari 2013, 22:38
-
Messi Bidik Rekor Di Stefano Pada Duel El Clasico
Liga Spanyol 30 Januari 2013, 22:32
-
Adebayor: Mourinho Yang Terbaik
Liga Champions 30 Januari 2013, 21:24
-
Statistik: Barca Raja Ball Possession Sejak 2008
Liga Spanyol 30 Januari 2013, 21:06
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR