Bola.net - - Massimiliano Allegri membantah bahwa klub yang kini dilatihnya, , saat ini berada dalam kondisi krisis. Menurut Allegri, Juve saat ini tetap berada di jalur yang benar dan bermain dengan cara yang bagus.
Juventus saat ini berada di posisi ke-4 klasemen sementara Serie A. Mengoleksi 19 poin, Si Nyonya Tua berada di tiga poin di belakang Napoli yang kini menghuni puncak klasemen Serie A pada giornata ke-8.
Tudingan bahwa Juve mengalami krisis tidak lepas dari dua hasil buruk yang diraih pada dua laga terakhir. Setelah ditahan imbang oleh Atalanta dengan skor 2-2, Juve kemudian di kalahkan oleh Lazio.
"Kami sama sekali tidak sedang berada dalam kondisi krisis. Kami bekerja untuk berada dalam posisi yang bagus di semua lini pada saat datangnya musim semi," ucap Allegri.
Selebrasi pemain Juventus usai kalahkan Olympiakos.
Juve secara mengejutkan dikalahkan Lazio di kandang sendiri. Sempat unggul dari gol Douglas Costa, dua gol Ciro Immobile membuat Juve harus kehilangan rekor 57 laga kandang tanpa kekalahan mereka.
Menurut Allegri, kekalahan dari Lazio tidak bisa dijadikan acuan bahwa Juve sedang krisis. Pasalnya, mereka tampil bagus di laga tersebut.
"Saat melawan Lazio, kami bermain bagus. Tapi, kami harus membayar beberapa kesalahan di awal babak kedua. Kami berupaya memperbaiki kesalahan yang terjadi dan kami harus lebih berkonsentrasi lagi," tandas Allegri.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Allegri Bantah Juve Dalam Kondisi Krisis
Liga Champions 17 Oktober 2017, 23:04
-
AC Milan Ingin Pulangkan Allegri?
Liga Italia 17 Oktober 2017, 19:44
-
Ingin Temani Barca ke 16 Besar, Juve Bertekad Gilas Sporting Lisbon
Liga Champions 17 Oktober 2017, 18:54
-
Ini Dalih Chiellini Atas Kekalahan Juve dari Lazio
Liga Italia 17 Oktober 2017, 18:15
-
Chiellini Yakin Juve Jalani Start Yang Bagus
Liga Italia 17 Oktober 2017, 17:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR