
Pertanyaan publik mengenai apakah James Rodriguez dan Toni Kroos akan tampil dijawab tuntas oleh Ancelotti. Ia memastikan James akan tampil sejak awal pertandingan.
"James adalah pemain fantastis. Dia tak henti berlari di Piala Dunia lalu, dia jelas bisa membantu tim ini menjadi lebih baik. Dia akan menjadi starter besok," tegas Ancelotti seperti dilansir The Daily Mail.
Lebih lanjut, Ancelotti juga menyatakan bahwa Kroos bakal bermain. Ancelotti puas dengan perkembangan kondisi Kroos selama berlatih bersama Los Blancos.
"Kroos sudah bekerja dengan baik dalam lima hari terakhir, saya rasa dia siap untuk pertandingan ini. Dia sudah mempersiapkan diri dengan baik dan akan bermain besok." [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti Doakan Diego Lopez Sukses di Milan
Liga Spanyol 12 Agustus 2014, 22:23
-
Clattenburg Siap Pimpin Laga Madrid vs Sevilla
Liga Champions 12 Agustus 2014, 22:02
-
Ancelotti Belum Akan Tangani Timnas Italia
Piala Dunia 12 Agustus 2014, 21:18
-
Lopez Bersemangat Jalani Karir di Milan
Liga Italia 12 Agustus 2014, 19:43
-
Diincar Banyak Klub, Falcao Cuek
Liga Eropa Lain 12 Agustus 2014, 18:09
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR