Laporan terbaru di Inggris menyebutkan bahwa Arsenal kini menjadi yang terdepan dalam perburuan El Pipita. Mereka berhasil menyalip Juventus yang sebelumnya melakukan start lebih awal.
Arsenal menjadi yang terdepan karena bersedia membayar secara cash untuk Higuain. Sementara itu, Juve kabarnya hanya mau membayar secara mengangsur.
Pihak Real Madrid selama ini menegaskan bahwa mereka tak akan menjual pemain utama sebelum kehadiran pelatih baru. Namun The Daily Mail mengklaim bahwa Arsenal sudah nyaris mencapai kesepakatan personal dengan Higuain.
Arsenal disebut siap membayar 26 juta euro agar Madrid mau melepas penyerang mereka itu. Selain itu, Arsenal juga sudah menawarkan gaji sekitar 175 ribu euro per pekan. (foes/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve Resmi Miliki Asamoah, Perbarui Isla
Liga Italia 19 Juni 2013, 20:32
-
Arsenal Siap Pecahkan Rekor Transfer Untuk Higuain
Liga Champions 19 Juni 2013, 19:25
-
Juve Layangkan Tawaran Baru Untuk Jovetic
Liga Italia 19 Juni 2013, 19:15
-
Buffon Senang Balotelli Pindah ke Milan
Piala Dunia 19 Juni 2013, 14:20
-
Agen: Empat Klub Top Inginkan Mario Gomez
Liga Eropa Lain 19 Juni 2013, 09:10
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR