Bola.net - - Atletico Madrid menang 2-1 menjamu di Vicente Calderon pada matchday 4 Grup D Liga Champions 2016/17. Antoine Griezmann memborong dua gol dan memastikan Atletico lolos ke putaran berikutnya.
Dengan hasil melawan Rostov, Atletico makin menegaskan ketangguhan mereka dalam partai-partai kandang. Pasukan Diego Simeone cuma pernah sekali kalah dalam 31 laga kandang terakhirnya di semua ajang, terhitung dari setelah kalah 1-2 menjamu Benfica di fase grup Liga Champions musim 2015/16 kemarin (30 September 2015).

Sejak itu, sampai melawan Rostov dini hari tadi, Atletico cuma kalah sekali dalam 31 partai kandang mereka di semua ajang. Satu-satunya kekalahan itu ditelan Atletico ketika menjamu Celta Vigo di leg kedua babak perempat final Copa del Rey musim lalu. Dalam laga yang digelar 27 Januari 2016 itu, Atletico kalah 2-3 dan tersingkir dengan agregat 2-3.
Melawan Rostov, Atletico unggul melalui Griezmann di menit 28. Rostov sempat membalas lewat Sardar Azmoun, tapi Atletico sukses mengamankan poin maksimal setelah Griezmann kembali mencatatkan namanya di papan skor saat injury time.
Atletico lolos ke putaran berikutnya. Atletico lolos bersama Bayern Munchen, yang menang 2-1 di markas PSV Eindhoven.
MD 4
Atletico Madrid 2-1 Rostov
PSV Eindhoven 1-2 Bayern Munchen.
MD 5 (23 November 2016)
Rostov vs Bayern Munchen
Atletico Madrid vs PSV Eindhoven.
MD 6 (6 Desember 2016)
Bayern Munchen vs Atletico Madrid
PSV Eindhoven vs Rostov.
Klasemen (main, menang, seri, kalah, gol, kemasukan, poin)
Atletico Madrid 4 4 0 0 5 1 12 -- lolos
Bayern Munchen 4 3 0 1 11 3 9 -- lolos
PSV Eindhoven 4 0 1 3 4 9 1
Rostov 4 0 1 3 3 10 1.
Klik Juga:
- Hasil Pertandingan Atletico Madrid vs Rostov: Skor 2-1
- Highlights Liga Champions: Atletico Madrid 2-1 Rostov
- Kesulitan Lawan FC Rostov, Diego Simeone Akui Salah
- Dikalahkan Atletico, Pelatih Rostov Puas
- Lolos ke Knock Out Empat Kali Beruntun, Atletico Bangga
- Lewandowski 36 Gol di Liga Champions
- Sangat Jarang Messi Gol dan Barcelona Kalah
- Sempurna, Ozil Assist dan Gol Kemenangan
- Free Kick vs Barcelona, Juninho 2009 - De Bruyne 2016
- Giroud Lima Gol UCL, Semuanya di Luar Kandang
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ozil Bahagia Dengan Comeback Arsenal Lawan Ludogorets
Liga Champions 2 November 2016, 22:36
-
Filipe Luis: Simeone Tak Lakukan Kesalahan
Liga Champions 2 November 2016, 22:09
-
Liga Champions 2 November 2016, 22:05

-
Ronaldo Reuni dengan David Pawlaczyc, Bocah Yang Ia Bangunkan dari Koma
Bolatainment 2 November 2016, 20:36
-
Arsenal Diminta Segera Lupakan Kemenangan Lawan Ludogorets
Liga Champions 2 November 2016, 20:35
LATEST UPDATE
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR