Salah satu kunci kemenangan Atletico dalam pertandingan tadi adalah pertahanan yang sangat tangguh. Atleti sangat disiplin dalam bertahan, sehingga meski dikurung oleh serangan Barca, gawang mereka masih tetap perawan.
Salah satu bukti tangguhnya lini belakang Atleti adalah fakta bahwa Lionel Messi sama sekali tidak melepas tembakan yang mengarah ke gawang dalam pertandingan tadi. Pengaruh Messi berhasil dibatasi oleh Atleti yang memang bermain kompak.
0 - Lionel Messi has not shot on target for the first time in a #UCL game since April 2014, against Atlético too. Neutralized.
— OptaJose (@OptaJose) April 13, 2016
Menariknya, ini bukan yang pertama bagi Atleti. Terakhir kali Messi tidak bisa mencatatkan tembakan ke gawang di Liga Champions adalah pada April 2014, saatbertemu Atletico Madrid.
Messi memang bermain lebih ke dalam di pertandingan tadi. Ia ditarik ke lini tengah sehingga bisa terus bergerak di depan pertahanan Atletico yang padat. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Air Mata Iniesta Ratapi Kekalahan Barcelona
Liga Champions 14 April 2016, 23:16
-
Tribut Ultah, Inilah Daftar Prestasi Mengkilap Carles Puyol
Editorial 14 April 2016, 15:26
-
Setiap Messi Mandul, Barcelona Tersungkur
Liga Champions 14 April 2016, 15:23
-
Tiga Pembunuh Barca di Perempat Final UCL
Liga Champions 14 April 2016, 15:19
-
8 Hal Yang Terjadi Sejak Terakhir Kali Messi Mencetak Gol
Editorial 14 April 2016, 14:36
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR