
Pasalnya, Tiago baru saja ikut menyusul masuk dalam daftar pemain Atletico yang cedera.
Dilansir situs resmi UEFA, Tiago mengalami cedera ligamen lutut kala Atletico takluk 0-2 di kandang Almeria, Minggu (09/2). Perkiraan awal, gelandang 32 tahun Portugal itu harus absen melawan Milan di San Siro 19 Februari mendatang.
Musim ini, Tiago sudah mencetak dua gol dan satu assist dalam 15 penampilan di La Liga serta melakoni tiga pertandingan di Liga Champions.
Selain Tiago, bek kiri Filipe Luis serta striker David Villa juga cedera dan sedang berpacu melawan waktu agar bisa fit tepat waktu untuk lawatan ke Italia. [initial]
Baca Juga:
- Sekilas 16 Besar UCL 2013/14: City vs Barcelona
- 10 Kiper Bergaji Termahal Sejagat
- Kisah Cinta Cristiano Ronaldo dan Real Madrid
- 10 Klub Terboros di Bursa Musim Dingin 2013/14
- Transfer Januari 2014 La Liga, Bundesliga, Serie A
- 10 Transfer Termahal EPL Januari 2014
- 14 Pemain Aktif Dengan Pengabdian Terlama
- 8 Gol Backheel Terbaik Persepakbolaan Italia
- EDITORIAL: Berapa Harga La Pulga?
- Rekor Transfer Gelandang Spanyol
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Atletico Terancam Tanpa Tiago ke San Siro
Liga Champions 10 Februari 2014, 12:11
-
Atletico Minus Villa ke San Siro?
Liga Champions 4 Februari 2014, 13:26
-
Atletico Kembali Pimpin La Liga Setelah Menunggu 18 Tahun
Liga Spanyol 3 Februari 2014, 12:17
-
Highlights La Liga: Atletico Madrid 4-0 Real Sociedad
Open Play 3 Februari 2014, 09:08
-
Klasemen Twitter Jugador La Liga Musim Ini
Bolatainment 1 Februari 2014, 00:57
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR