Pelatih Spurs Andre Villas-Boas memastikan bahwa Bale akan segera bergabung dengan Madrid. Yang jelas, AVB mengatakan bahwa Bale akan menjadi milik Los Blancos sebelum bursa transfer ditutup.
"Saya tak yakin kapan transfer ini akan selesai. Transfer itu bisa selesai sangat-sangat segera. Atau paling tidak itu akan terjadi pada hari terakhir bursa transfer. Transfer itu juga bisa selesai dalam dua hari ke depan," jelas Villas-Boas.
Mengenai kemarahan bale dan protes yang dilakukannya, AVB memilih untuk bersikap tegas. Ia mengatakan tengah mempertimbangkan untuk memberikan hukuman indisipliner kepada Bale.
"Dia terlibat dalam transfer besar menuju Madrid, dan saat terwujud, kami akan mendoakan yang terbaik untuknya. Namun fakta bahwa dia tidak datang latihan adalah tindakan yang salah. Itu adalah tindakan yang dipilihnya sendiri dan pihak klub punya hak untuk memberikan hukuman denda," tambahnya. (sky/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Spanyol 28 Agustus 2013, 21:14

-
AVB: Bale Segera Menuju Madrid
Liga Champions 28 Agustus 2013, 20:30
-
Di Maria: Saya Tak Akan Tinggalkan Madrid
Liga Champions 28 Agustus 2013, 19:52
-
United Tawar Ozil 50 Juta Euro?
Liga Champions 28 Agustus 2013, 19:02
-
Sikap Mangkir Bale Dikecam Legenda Barcelona
Liga Spanyol 28 Agustus 2013, 17:40
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR