Bale dan Kroos sama-sama mendapat liburan yang relatif panjang karena harus membela negara mereka ke semifinal Euro 2016 silam. Namun mereka kembali mendapat perpanjangan liburan atas rekomendasi dari pelatih fitnes baru Madrid; Antonio Pintus.
Bale dan Kross sedianya harus kembali ke markas latihan Madrid pada tanggal 21 Juli. Namun mereka diberi jatah liburan lagi hingga 6 Agustus nanti.
Mengingat madrid akan menjalani pertandingan Piala Super Eropa pada tanggal 9 Agustus, bisa jadi kedua pemain ini tidak akan siap untuk bermain dengan waktu persiapan hanya tiga hari.
AS melansir bahwa kedua pemain itu bisa jadi tak akan dimasukkan ke dalam skuat Madrid dalam pertandingan nanti. Namun semua keputusan akhir tetap berada di tangan pelatih Zinedine Zidane. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Belum Ajukan Tawaran Pada Moussa Sissoko
Liga Spanyol 1 Agustus 2016, 22:44
-
Bale dan Kroos Bisa Absen di Piala Super Eropa
Liga Champions 1 Agustus 2016, 20:34
-
Real Madrid Akan Pinjamkan Bomber Ganasnya
Liga Spanyol 1 Agustus 2016, 18:42
-
Demi Asensio, Madrid Rela Korbankan Isco dan James
Liga Spanyol 1 Agustus 2016, 18:08
-
PSG Coba Goda Morata di Madrid
Liga Spanyol 1 Agustus 2016, 15:26
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR