Mourinho sempat mengklaim, sebelum undian babak knockout dilakukan, bahwa akan senang andai bisa bertemu dengan PSG. Namun demikian, Blanc enggan memberikan tanggapan lebih lanjut mengenai pernyataan tersebut.
"Apakah Mourinho memenangkan perang psikologis? Jika ia mendapat satu poin, itu karena ia memainkan satu permainan. Saya tidak merasa melakukan itu dengan Mourinho," tutur Blanc menurut laporan Four Four Two.
"Kita semua tahu dirinya. Kita mengenal ia dengan baik. Kalian para media menyukai itu, kalian semua suka kutipan kata-kata. Ia amat kuat dalam hal tersebut, namun tidak hanya itu. Ia sudah melakukan hitung-hitungan, seperti yang kami lakukan, dan ia tahu tim mana yang mungkin ia lawan. Ia tahu Paris adalah salah satunya dan berpikir 'Saya akan membuat satu pernyataan yang menarik'," pungkasnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Inggris 17 Desember 2014, 23:34

-
Mourinho Nyaris Boyong Henry ke Barca
Liga Inggris 17 Desember 2014, 22:20
-
Fabregas: Chelsea Bisa Raih Quadruple
Liga Inggris 17 Desember 2014, 15:46
-
Henry: Mourinho Seorang Jenius
Liga Inggris 17 Desember 2014, 14:51
-
Mangsa-mangsa Favorit Thierry Henry
Editorial 17 Desember 2014, 14:50
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR