Bola.net - Mantan Presiden Real Madrid, Ramon Calderon beropini, sekaligus memprediksi bahwa Jose Mourinho bakal segera bergabung dengan PSG pada musim depan.
Pada musim 2012/13, Cristiano Ronaldo dkk kerap diselimuti masalah yang menyinggung masalah internal. Masalah tersebut juga tidak jauh dari sang Presiden, Mou, dan para pemain Los Blancos.
Menurutnya, perekrutan The Special One menyalahi tradisi klub. Ia juga meyakini bahwa mantan manajer Chelsea itu bakal segera bergabung Paris Saint-Germain pada musim depan.
"Tidak biasanya Madrid memiliki pelatih yang gemar melontarkan kritikan di media. Ini jelas menyalahi aturan tradisi klub. Los Blancos hanya berbicara di atas lapangan hijau." ucap Calderon seperti dilansir TalkSPORT.
"Saya yakin Mou akan segera pergi dan bergabung dengan PSG. Dia memang pernah memberikan pernyataan untuk tetap bertahan, tetapi saya menilai hal itu sangat mustahil terealisasi. Karena Real Madrid tidak akan cocok dengan gaya kepelatihan Mourinho."
Pria berumur 61 tahun itu juga menyalahkan kebijakan Florentino Perez -Presiden Los Blancos saat ini- yang merekrut The Special One pada 2012 silam.
"Ya, ini salah Perez. Mourinho tak berniat menipu siapapun, ia hanya bersikap menjadi dirinya sendiri. Ketika Florentino hendak merekrutnya, ia sadar berhadapan dengan siapa." tutup Calderon.[initial]
Pada musim 2012/13, Cristiano Ronaldo dkk kerap diselimuti masalah yang menyinggung masalah internal. Masalah tersebut juga tidak jauh dari sang Presiden, Mou, dan para pemain Los Blancos.
Menurutnya, perekrutan The Special One menyalahi tradisi klub. Ia juga meyakini bahwa mantan manajer Chelsea itu bakal segera bergabung Paris Saint-Germain pada musim depan.
"Tidak biasanya Madrid memiliki pelatih yang gemar melontarkan kritikan di media. Ini jelas menyalahi aturan tradisi klub. Los Blancos hanya berbicara di atas lapangan hijau." ucap Calderon seperti dilansir TalkSPORT.
"Saya yakin Mou akan segera pergi dan bergabung dengan PSG. Dia memang pernah memberikan pernyataan untuk tetap bertahan, tetapi saya menilai hal itu sangat mustahil terealisasi. Karena Real Madrid tidak akan cocok dengan gaya kepelatihan Mourinho."
Pria berumur 61 tahun itu juga menyalahkan kebijakan Florentino Perez -Presiden Los Blancos saat ini- yang merekrut The Special One pada 2012 silam.
"Ya, ini salah Perez. Mourinho tak berniat menipu siapapun, ia hanya bersikap menjadi dirinya sendiri. Ketika Florentino hendak merekrutnya, ia sadar berhadapan dengan siapa." tutup Calderon.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Champions 27 Februari 2013, 18:42
-
Calderon: Mourinho Bersiap Gabung PSG
Liga Champions 27 Februari 2013, 14:30 -
Bukan Neymar, Zico Sebut Lucas Moura Ikon Tim Samba
Piala Dunia 27 Februari 2013, 12:00 -
Ancelotti Beri Garansi Starter Bagi Beckham
Liga Eropa Lain 27 Februari 2013, 05:19 -
PSG Minta 30 Juta Euro Untuk Verratti
Liga Eropa Lain 26 Februari 2013, 19:08
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR