Carlos merasa faktor kehadiran Jose Mourinho akan memberikan warna tersendiri dalam laga itu. Apalagi, Mou merupakan pelatih Chelsea selama tiga musim.
"Semifinal antara Madrid melawan Chelsea akan menjadi laga yang hebat. Kedua tim bakal memiliki peluang sama besar untuk menang. Faktor Mourinho juga akan membuatnya menarik. Mou banyak dikritik tapi dia adalah salah satu pelatih terbaik dunia," terang Carlos kepada Marca.
Carlos juga menyayangkan Thibaut Courtois yang sepertinya harus absen jika Chelsea bertemu Atletico Madrid. Kabarnya, Chelsea harus membayar tiga juta euro jika ingin memainkan Courtois menghadapi mereka.
"Jumlah itu terlalu banyak untuk dua pertandingan. Namun dalam sepakbola semuanya bisa terjadi. Courtois mungkin harus berhenti kali ini tapi Atleti akan terus bekerja keras." (foes/hsw)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carlos Ingin Madrid Bertemu Chelsea
Liga Champions 10 April 2014, 23:05
-
Carra: Chelsea Tendang PSG, Liverpool Beruntung
Liga Inggris 10 April 2014, 21:24
-
'Madrid Menunggu Terlalu Lama Untuk La Decima'
Liga Champions 10 April 2014, 20:30
-
Hardik Wasit, FA Denda Mourinho
Liga Inggris 10 April 2014, 18:35
-
Ternyata Hazard Sudah Ramalkan Ba Jadi Pahlawan Chelsea
Liga Champions 10 April 2014, 15:50
LATEST UPDATE
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR