
Bola.net - - Kiper Porto, Iker Casillas mengungkapkan bahwa Gianluigi Buffon mengatakan kepadanya bahwa kartu merah kepada Alex Telles membuat pertandingan menjadi lebih mudah bagi Juventus.
Seperti diketahui, Porto harus bermain dengan 1o pemain selama lebih dari 60 menit setelah Alex Telles mendapatkan kartu kuning kedua. Dua kartu kuning itu sendiri didapatkan oleh Telles hanya dalam tempo 74 detik saja.
Setelah kartu merah dikeluarkan wasit Felix Brych itu, pertandingan pun berjalan timpang dengan Bianconeri menunjukkan dominasinya. Dua gol akhirnya mereka dapatkan pada babak kedua lewat gol dari dua pemain pengganti Marko Pjaca dan Dani Alves.
"Buffon mengatakan kepada saya bahwa kartu merah membuat ini lebih mudah bagi mereka," ujarnya usai pertandingan.
"Kami mencoba untuk melakukannya dengan baik, tapi dua menit itu (kartu merah Telles) benar-benar mengubah segalanya," sambungnya.
"Ini akan lebih baik bagi kita di leg kedua bila mereka memiliki seseorang yang dikartu merah di awal pertandingan, tapi bagaimanapun kami harus bekerja keras dan tetap percaya. Ini akan sulit, tapi kami akan memberikan yang terbaik di Turin," tandasnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dani Alves Ingin Balik ke Barca?
Liga Spanyol 23 Februari 2017, 21:07
-
Hernanes: Juventus Bukan Klub Sepakbola
Liga Italia 23 Februari 2017, 19:01
-
Arsenal dan MU Kompak Kirim Scout Pantau Andre Silva
Liga Inggris 23 Februari 2017, 18:19
-
Head-to-head: Juventus vs Empoli
Liga Italia 23 Februari 2017, 16:01
-
Sebelum Pjaca-Alves, Ada Di Vaio-Del Piero
Liga Champions 23 Februari 2017, 14:13
LATEST UPDATE
-
Prediksi Inter vs Napoli 12 Januari 2026
Liga Italia 11 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Barcelona vs Real Madrid 12 Januari 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 02:00
-
Man of the Match Man City vs Exeter City: Antoine Semenyo
Liga Inggris 11 Januari 2026, 01:49
-
Head-to-Head Barcelona vs Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 11 Januari 2026, 00:10
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52




















KOMENTAR