Casillas membukukan clean sheet-nya yang ke-51 selama berkarier di Liga Champions, terbanyak dalam sejarah kompetisi ini. Casillas sudah meninggalkan Edwin van der Sar dengan keunggulan satu clean sheet.
51 - Iker Casillas has completed 51 clean sheets, the most in UCL history. Saint pic.twitter.com/xpxat6maVD
— OptaJose (@OptaJose) October 20, 2015
Clean sheet terbanyak di Liga Champions
51 - Iker Casillas (153 pertandingan)
50 - Edwin van der Sar (98 pertandingan)
45 - Victor Valdes (106 pertandingan)
45 - Petr Cech (107 pertandingan)
37 - Gianluigi Buffon (90 pertandingan).
Melawan Maccabi Tel Aviv, gawang Casillas hanya sekali mendapatkan ancaman, yaitu melalui aksi Eran Zahavi. Casillas sukses mementahkannya dan itu membuat mantan kiper Real Madrid tersebut jadi raja clean sheet di kompetisi elit Eropa ini.
Porto menang berkat gol Vincent Aboubakar menit 37 dan Yacine Brahimi menit 41. Porto pun memimpin Grup G dengan perolehan sementara tujuh poin, unggul di atas Dynamo Kiev (5), Chelsea (4) dan Maccabi Tel Aviv (0). [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Varane: Detail Kecil Akan Tentukan Laga PSG vs Madrid
Liga Champions 21 Oktober 2015, 16:08
-
Empat Kandidat Kuat Peraih Baloon d'Or 2015
Editorial 21 Oktober 2015, 15:43
-
Lavezzi Datang, Barca Tak Jual Neymar
Liga Spanyol 21 Oktober 2015, 15:31
-
Inilah Pemain Dengan Gaji Terbesar di Laga PSG vs Madrid
Liga Champions 21 Oktober 2015, 15:30
-
PSG vs Madrid: Pertandingan Senilai 287 juta Pound!
Liga Champions 21 Oktober 2015, 15:05
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR