Bola.net - - Bek Manchester City, Gael Clichy, mengakui bahwa timnya sudah tampil kurang maksimal di fase grup Liga Champions.
Hasil imbang 1-1 melawan Celtic semalam memastikan City mengakhiri fase grup dengan hanya dua kemenangan di enam pertandingan, meski mereka masih bisa lolos ke babak 16 besar dengan status runner-up.
City bisa dibilang beruntung bisa meraih satu poin dari Celtic, usai mereka tidak dihukum penalti ketika Clichy menarik kaus Patrick Roberts, yang sebelumnya mencetak gol pembuka untuk tim tamu.
"Patrick Roberts adalah pemain berkualitas, kami bahagia dia bermain bagus di masa peminjaman. Itu adalah pertandingan yang bagus, kami sudah lolos dan kami bisa menatap pertandingan berikutnya," tutur Clichy di Sportsmole.
"Kami tidak beruntung di beberapa pertandingan sebelumnya dengan keputusan wasit, namun mungkin malam ini justru sebaliknya. Tim seperti kami harusnya bisa menang lebih dari dua kali di fase grup."
City kini baru menang sekali di enam pertandingan kandang terakhir mereka di semua kompetisi.
Baca Juga:
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zabaleta: City Harus Bangkit ketika Lawan Leicester City
Liga Inggris 7 Desember 2016, 21:56
-
Iheanacho Mengaku Dapat Dukungan dari Aguero
Liga Inggris 7 Desember 2016, 21:42
-
Zabaleta: Guardiola Kini Amat Membutuhkan Iheanacho
Liga Inggris 7 Desember 2016, 15:40
-
Agen Dukung City Tebus Messi 200 Juta Euro
Liga Inggris 7 Desember 2016, 14:12
-
Pemain Buangan City Yang Seharusnya Berguna Untuk Guardiola
Editorial 7 Desember 2016, 11:54
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR