Bola.net - - Manajer Chelsea, Antonio Conte menegaskan bahwa timnya harus siap dibuat 'menderita' oleh dominasi penguasaan bola yang bakal diperagakan tuan rumah Barcelona kala kedua tim bentrok, Kamis (15/3) dini hari WIB.
Hasil imbang 1-1 di leg pertama di Stamford Bridge bulan lalu membuat Chelsea mau tidak mau harus mencetak gol di Camp Nou jika ingin menjaga peluang lolos ke perempat final.
Conte pun menyatakan timnya punya kesempatan besar untuk lolos dari hadangan Barca jika mau bekerja keras dalam permainan tanpa bola.
"Ketika saya berbicara tentang menderita, setiap tim harus bersiap untuk merasakan derita akibat penguasaan mereka karena mereka suka mendominasi laga dan bermain di antara dua area permainan. Untuk itu, harus ada konsentrasi tinggi untuk kompak dan menderita. Kami harus bertahan dengan baik dan ketika mendapat bola kami harus tahu bagaimana melancarkan serangan balik cepat, sama seperti di Stamford Bridge," ujar Conte seperti dikutip Sportsmole.
"Mengenai rencana, di leg pertama kami memiliki rencana tapi hasil akhir tidak bagus bagi kami. 1-1 berarti kami harus mencetak gol jika ingin melaju ke fase selanjutnya," lanjutnya.
"Kami harus berada dalam permainan, tapi itu tak akan mudah. Jika kami ingin melaju ke fase selanjutnya kami harus menaruh perhatian dalam setiap momen di laga ini," tandasnya.
Chelsea sendiri memiliki catatan apik kala bertandang ke Camp Nou. The Blues tak pernah kalah dalam empat lawatan terakhir ke markas Barca.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Willian Ingin Performa Impresifnya Muncul di Camp Nou
Liga Champions 14 Maret 2018, 19:06
-
Dua Pemain Barca Ini Diwaspadai Aksinya Oleh Willian
Liga Champions 14 Maret 2018, 18:33
-
Conte Indikasikan Bakal Parkir Bus di Camp Nou
Liga Champions 14 Maret 2018, 18:07
-
Chelsea Tertarik Untuk Gunakan Servis Asamoah
Liga Inggris 14 Maret 2018, 17:57
-
Conte: Kami Harus Mencetak Gol!
Liga Champions 14 Maret 2018, 17:35
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55























KOMENTAR