Bola.net - - Kevin de Bruyne belum lama ini memberikan penjelasan soal cekcok yang sempat terjadi antara dirinya dan David Silva.
Gelandang Manchester City tertangkap kamera beradu argumen dengan kapten Silva ketika mereka meninggalkan lapangan di jeda pertandingan Liga Champions melawan Napoli, meski kala itu tim asuhan Josep Guardiola tengah unggul 2-0.
Namun De Bruyne, yang frustrasi karena mendapat kartu kuning, tidak senang dengan beberapa keputusan yang dibuat oleh wasit Antonio Lahoz dan ingin berbicara dengannya ketika berjalan ke luar lapangan.
Silva kemudian melarang De Bruyne melakukan itu dan keduanya lantas saling adu argumen.
Namun pemain Belgia kemudian mengatakan di Express: "Kami hanya melakukan diskusi kecil. Semenit kemudian, itu dilupakan. Saya juga sering beradu argumen seperti ini dengan istri saya. Harusnya semua orang juga begitu, sepertinya!"
David Silva
"Kadang itu dibutuhkan. Tidak semuanya berjalan positif. Namun ini cuma masalah kecil. Saya hanya ingin bertanya pada wasit keempat, namun tidak diperbolehkan."
"Namun seperti yang saya bilang, saya takkan membesar-besarkannya. Kadang hal ini bisa terjadi. Kadang semua orang melihat saya frustrasi, namun bukan itu yang terjadi. Saya hanya kesal."
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
De Bruyne: Silva? Seperti Pertengkaran Rumah Tangga
Liga Champions 19 Oktober 2017, 14:25
-
Bernardo Silva Diprediksi Akan Meledak Di City
Liga Inggris 19 Oktober 2017, 12:55
-
City Jadi Jagoan Gerrard di Liga Champions
Liga Champions 19 Oktober 2017, 12:45
-
Otamendi: Guardiola Ingin Pemain Gunakan Bahasa Inggris
Liga Inggris 19 Oktober 2017, 12:30
-
Ederson Bantah Ada Masalah dengan Bravo di City
Liga Inggris 19 Oktober 2017, 12:25
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR