Bola.net - - Daniele De Rossi berharap menempati posisi pertama klasemen di penyisihan grup bisa membersihkan citra Roma di Eropa.
Sebagaimana diketahui, AS Roma menjamu Qarabag di Olimpico, Rabu (6/12) dini hari dengan kewajiban memenangkan pertandingan bila ingin lolos ke babak 16 besar. Dan tuntutan itu dijawab dengan kemenangan tipis 1-0 lewat gol tunggal Diego Perotti di babak kedua.
Kemenangan ini bukan hanya membawa AS Roma lolos ke babak selanjutnya, tapi kemenangan ini juga membuat Giallorossi menggeser posisi Chelsea di puncak klasemen karena di tempat berbeda The Blues bermain imbang 1-1 melawan Atletico Madrid.
"Ini adalah hasil yang tak seorang pun memprediksinya setelah undian dibuat," ujarnya kepada Mediaset Premium.
"Saya sangat senang, karena Roma benar-benar memiliki rasa malu di Eropa selama ini, jadi ini seperti membersihkan citra Roma di Eropa," tambahnya.
Selain itu, kemenangan ini juga memang tak banyak yang menyangkanya karena ini adalah musim pertama Eusebio Di Francesco di Liga Champions, setelah beberapa musim sebelumnya hanya pernah melatih Sassuolo.
"Sudah jelas bahwa pelatih baru telah membuat dampak yang besar dan mengejutkan semua orang, karena kami tak berharap untuk meningkatkan level ke tingkat ini di Eropa dan juga di Serie A," tandasnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Babak 16 Besar, Szczesny Harap Juve Jumpa Tim Inggris
Liga Champions 6 Desember 2017, 22:48
-
Fabregas Siap Jumpa Barca di Babak 16 Besar
Liga Champions 6 Desember 2017, 22:08
-
Atletico Tersingkir Gara-gara Qarabag
Liga Champions 6 Desember 2017, 20:04
-
Fakta Tahun 2017, Ronaldo Lebih Tajam di Eropa dari di La Liga
Liga Spanyol 6 Desember 2017, 19:34
-
Liga Champions 6 Desember 2017, 19:10

LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR