"Terima kasih kepada pelatih, fisioterapis, tim medis, fans Barca dan terima kasih kepada Kevin Roldan, semuanya berawal dari kamu," ucap Pique seperti dikutip AS di malam perayaan treble winners.
Kevin Roldan adalah penyanyi Kolombia yang diundang ke pesta ultah Cristiano Ronaldo ke-30 pada bulan Januari lalu. Foto-foto dan video yang disebarkan Kevin akhirnya memicu banyak komentar negatif dari fans Real Madrid.
Pasalnya pesta Ronaldo digelar beberapa jam setelah Los Blancos kalah dengan skor telak 0-4 melawan Atletico Madrid. Tak lama setelahnya, pesta ultah Ronaldo menjadi skandal hingga isu perpecahan di dalam internal El Real.
Pique sendiri sudah berteman dekat dengan Ronaldo sejak keduanya bermain bersama di Manchester United. Tetapi Pique memang kerap tak tahan untuk menyindir situasi yang terjadi di Real Madrid, sama seperti ia melakukan salam lima jari merujuk kekalahan 0-5 Madrid dari Barca di tahun 2010 silam. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Bawa Barcelona Treble, Iniesta Dicoret Timnas Spanyol
Piala Eropa 8 Juni 2015, 23:30 -
'Messi Selamatkan Barcelona Lawan Juventus'
Liga Champions 8 Juni 2015, 21:44 -
Koeman, Pengganti Enrique di Barcelona?
Liga Spanyol 8 Juni 2015, 20:10 -
Video: Xavi Dorong Muka Neymar
Open Play 8 Juni 2015, 19:39 -
Bartomeu Tegaskan Luis Enrique Tak Akan Pergi
Liga Spanyol 8 Juni 2015, 19:37
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Chelsea vs Liverpool - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 22:30 -
Link Live Streaming Inter Milan vs Cremonese - Nonton Serie A di Vidio
Liga Italia 4 Oktober 2025, 22:00 -
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR