Bola.net - - Direktur , Robert Fernandez, memberikan analisanya usai melihat tim Catalan tersungkur di leg pertama babak 16 besar Liga Champions.
Tim asuhan Luis Enrique menelan kekalahan 0-4 di tangan , yang bermain perkasa di Parc des Princes. Gol kemenangan tuan rumah dicetak oleh Angel di Maria, Edinson Cavani, dan Julian Draxler.
Di sepanjang laga, Barca terlihat kesulitan menembus lini pertahanan tuan rumah dan terus mendapat pressing ketat dari tim asuhan Unai Emery.
PSG vs Barcelona.
"Kami mengalami malam yang buruk dan kami hanya bisa memberikan selamat pada PSG. Sepakbola memang seperti ini. Kami tidak melakukan apapun dengan benar dan mereka sebaliknya. PSG bermain amat bagus, dan mencatat start yang baik. Kami seperti tidak dalam kondisi bugar, apalagi dengan terjadinya gol cepat," tutur Fernandez menurut Sport.
"Kami sudah bermain buruk di sepanjang laga, namun kami juga punya peluang. Saya amat menyayangkan peluang dari Umtiti yang akhirnya tidak membuahkan gol."
Fernandez lantas tidak ingin berbicara dulu mengenai kans lolos atau comeback dan meminta tim fokus ke La Liga.
"Apa yang harus kami lakukan adalah melupakan laga ini dan memikirkan laga berikutnya melawan Leganes. Saya yakin kekalahan ini tidak akan mempengaruhi kami di masa depan. Saya yakin akhir pekan nanti kami akan bermain bagus dan menang."
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar: Saya Tidak Pernah Kalah Seperti Ini
Liga Champions 15 Februari 2017, 21:35
-
Para Pemain Barcelona Ingin Enrique Segera Hengkang?
Liga Champions 15 Februari 2017, 18:51
-
Iniesta: Tak Ada Yang Positif di Barca, Semuanya Negatif
Liga Champions 15 Februari 2017, 18:08
-
Galeri 15 Februari 2017, 18:06
-
Di Maria: Mudah Bagi Barca Cetak Empat Gol di Camp Nou
Liga Champions 15 Februari 2017, 16:00
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR