Pellegrini sebelumnya sudah pernah mengeluh soal jadwal yang didapat oleh timnya kala menjamu Chelsea di Piala FA, yang harus dimainkan di hari Sabtu sore atau tiga hari sebelum leg pertama 16 besar Liga Champions di mana City akhirnya kalah dengan skor 2-0.
Namun menurut laporan dari The Telegraph, duel di babak ke-6 antara City dan Wigan bakal disiarkan oleh stasiun TV lokal pada hari Minggu, 9 Maret waktu setempat, yang berarti waktu The Citizens untuk mempersiapkan diri jelang lawatan menuju Camp Nou akan menjadi lebih sedikit. Tentu ini bakal jadi ganjalan cukup berat, mengingat Samir Nasri dkk harus mengejar ketertinggalan agregat dua gol di Spanyol.
Hingga saat ini Pellegrini masih belum mengeluarkan komentar soal jadwal bertanding yang didaptkan oleh timnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Berkat Toure, Nasri & City Tersenyum Lagi
Liga Inggris 24 Februari 2014, 15:32
-
Mancini: City Juaranya, Mereka Terbaik
Liga Inggris 24 Februari 2014, 14:35
-
Wenger: Tak Cuma Arsenal, City & Chelsea Juga Kesulitan
Liga Inggris 24 Februari 2014, 14:12
-
Duel Hidup Mati Terganggu, Pellegrini Bisa Ngamuk Lagi
Liga Champions 24 Februari 2014, 13:37
-
Nasri Tak Ingin City Ulangi Memori Buruk Arsenal di Final COC
Liga Inggris 24 Februari 2014, 13:04
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR