Laga itu adalah laga yang krusial bagi Liverpool. Mereka wajib menang agar bisa lolos ke fase 16 besar Liga Champions. Basel sendiri hanya butuh hasil imbang. Laga itu sendiri akhirnya berakhir sama kuat dengan skor 1-1.
Usai laga, Evans menyebut bahwa Rodgers mestinya menginstruksikan Liverpool bermain menyerang dengan tempo tinggi sejak awal dan bukannya bermain dengan lambat.
"Cara mereka menghadapi laga itu sedikit negatif di mata saya. Mereka memulai laga, sebuah laga yang wajib dimenangkan, dengan tempo yang sangat rendah. Mereka tak memberi tekanan pada lawan dan saya berpikir, 'serang saja mereka,'" serunya pada talkSPORT.
"Jika Anda membutuhkan kemenangan, mengapa tak langsung menekan mereka sejak awal? Mereka justru menunggu diri mereka bermain dengan 10 pemain di 20 menit terakhir dan baru setelah itu tampil menyerang. Mereka nyaris menang, namun mengapa tak mulai menyerang sejak dari awal? Itulah satu-satunya keluhan saya tentang laga tersebut," pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
- Review: Seri, Liverpool Terlempar ke Europa League
- Highlights UCL: Liverpool 1-1 Basel
- Rodgers Sesalkan Pengusiran Markovic
- Gerrard: Liverpool Pantas Tersingkir
- Rodgers Yakin Liverpool Tembus Liga Champions Musim Depan
- Gerrard Anggap Kartu Merah Markovic Buat Liverpool Tereliminasi
- Sturridge Terperanjat Liverpool Tersingkir di Liga Champions
- Karikatur: Bekuk Liverpool, Basel Jadikan Trio Raksasa Inggris Lelucon
- Streller: Basel Memang Lebih Baik Dari Liverpool
- Deja Vu Liverpool
- Merah Ketiga Buat Si Merah
- Rodgers: Belanja Januari? Saya Tanya Bos Liverpool Dulu
- Gerrard: Liverpool Butuhkan Kehadiran Sturridge
- 'Rodgers Akan Dipecat Bila Tidak Segera Berbenah'
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Evans Kritik Strategi Rodgers Lawan Basel
Liga Champions 10 Desember 2014, 23:38
-
Filipe Luis Senang Bisa Bermain di Liga Champions
Liga Champions 10 Desember 2014, 23:34
-
Safari: Mulut Saya Berdarah Gara-gara Markovic
Liga Champions 10 Desember 2014, 23:14
-
Gervinho: Saya Tidak Pernah Dipercaya Wenger
Liga Champions 10 Desember 2014, 21:49
-
Pessotto: Juventus Selevel Atletico Madrid
Liga Champions 10 Desember 2014, 21:46
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR