Uniknya, kepercayaan diri tersebut tak datang dari sukses mereka mengalahkan Newcastle 4-0 di Premier League pekan lalu. Menurut sang bek Prancis, tim setan merah justru sedang jemawa akibat sukses bermain imbang 1-1 melawan Bayern di leg pertama.
"Kami selalu percaya diri ketika bermain untuk Manchester United, bukan karena anda menang 4-0 atas Newcastle. Sebelum leg pertama, banyak orang percaya kami akan kalah 5-0 atau sesuatu seperti itu," tutur Evra menurut laporan situs resmi klub.
"Saya pikir hasil itu (imbang) bukan merupakan hasil yang bagus,namun juga tak terlalu jelek karena mereka mencetak gol away. Namun saya yakin kami bisa mencetak gol away di Bayern. Tim ini percaya diri dan ketika anda bermain untuk Manchester United, anda harus percaya diri, meski keadaannya sedang sulit," pungkasnya. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Matuidi Yakin PSG Bisa Lewati Chelsea Tanpa Ibrahimovic
Liga Champions 7 April 2014, 23:52
-
Ronaldo Masuk Skuat Madrid Untuk Dortmund
Liga Champions 7 April 2014, 23:16
-
Wasit Kontroversial Asal Swedia Pimpin Bayern vs United
Liga Champions 7 April 2014, 23:08
-
Bayern Jamu United, Dante Waspadai Rooney
Liga Champions 7 April 2014, 23:07
-
Barcelona Datang,Vicente Calderon Berubah Jadi Neraka
Liga Champions 7 April 2014, 22:34
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR