Ada satu hal menarik datang dari pendukung Barca. Alih-alih mengidamkan lawan lemah, mayoritas Cules justru ingin tim kesayangannya langsung bertemu rival abadi sekaligus favorit juara lainnya, Real Madrid.
Hal tersebut terungkap dari jajak pendapat yang dilakukan media berbasis di Catalan, Sport. Sebanyak 49 persen dari total responden ingin agar Blaugrana menantang Los Blancos di perempat final.
Sementara 25 persen responden ingin Benfica menjadi lawan pasukan Luis Enrique, sementara 20 persen lainnya mengidamkan Wolfsburg.
Pengundian babak perempat final sendiri akan dilangsungkan Jumat (18/3) petang nanti. Jika nantinya Barca benar-benar diundi bertemu Madrid, maka akan terjadi tiga kali El Clasico dalam rentang waktu kurang dari dua pekan di awal April mendatang.
Jadwal El Clasico jilid dua di La Liga musim adalah pada 3 April. Sementara partai leg pertama perempat final Liga Champions akan dilangsungkan 5 dan 6 April, dan leg kedua pada 12 dan 13 April waktu setempat.
Bagaimana dengan pilihan Bolaneters sendiri? [initial]
Jangan Lewatkan!
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saha Anggap Ronaldo Lebih Superior Ketimbang Zidane
Liga Inggris 18 Maret 2016, 23:16
-
Reaksi Klub Atas Hasil Drawing Perempat Final UCL
Liga Champions 18 Maret 2016, 21:40
-
Direktur Madrid: Wolfsburg Lawan Yang Berbahaya
Liga Champions 18 Maret 2016, 19:42
-
Hasil Drawing Perempat Final Liga Champions 2015-16
Liga Champions 18 Maret 2016, 18:15
-
Hernan Perez Lebih Pilih Chelsea Timbang Barca Atau Madrid
Liga Inggris 18 Maret 2016, 14:40
LATEST UPDATE
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
-
Persik vs Persib Bandung: Dewangga Kecewa Maung Bandung Tertahan di Kediri
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 13:42
-
Soal Manajer Baru, Gary Neville Minta MU Tidak Coba-coba Lagi
Liga Inggris 6 Januari 2026, 13:27
-
Segera Tayang, Jadwal Live Streaming Proliga 2026 Eksklusif di Vidio
Voli 6 Januari 2026, 12:38
-
Di Balik Tudingan Amorim Sengaja Cari Gara-gara Agar Dipecat Manajemen MU
Liga Inggris 6 Januari 2026, 12:25
-
Fabio Capello: Jangan Coret Juventus dan AS Roma dari Perebutan Scudetto!
Liga Italia 6 Januari 2026, 11:53
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR