
Bola.net - - Real Madrid akan menghadapi Liverpool di partai final Liga Champions yang akan berlangsung pada hari Minggu (27/5) dini hari WIB. Dalam pertemuan itu, Real Madrid memiliki kemungkinan besar untuk menang karena memiliki setumpuk amunisi yang siap menggempur pertahanan lawan.
Sebut saja Cristiano Ronaldo. Ia adalah penyumbang terbanyak Real Madrid dengan 15 gol yang tercipta dalam 11 pertandingan beruntun. Dia juga menjadi top scorer sepanjang sejarah lewat 120 gol.
Di sisi lain, dominannya Ronaldo seakan menunjukkan kelemahan bagi Real Madrid. Pasalnya, Liverpool bisa fokus menghentikan pemain berkebangsaan Portugal tersebut.
Namun, tidak sepenuhnya demikian. The Reds tidak dapat berpandangan seperti itu. Pasalnya, Real Madrid memiliki pemain lain yang siap berkontribusi ketika Ronaldo dijaga.
Sebanyak 10 di antaranya sudah mencatatkan nama di papan skor. Di belakang Ronaldo hadir Karim Benzema (4) dan Marcelo Vieira (3). Sementara Gareth Bale, Lucas Vazquez, Borja Mayoral, Casemiro, Luka Modric, Marco Asensio, Sergio Ramos, dan Nacho Fernandez masing-masing menciptakan satu gol. Jumlah ini membuat Real Madrid menjadi tim dengan pencetak gol terbanyak musim ini.
Dengan 11 produsen gol, variasi amunisi Real Madrid lebih baik ketimbang Liverpool. Dalam perjalanan ke final, The Reds mengandalkan sembilan nama.
Mereka adalah Mohamed Salah, Roberto Firmino, Sadio Mane, Philippe Coutinho, Emre Can, Alex Oxlade-Chamberlain, Daniel Sturridge, Trent Alexander-Arnold, dan Georginio Wijnaldum. Namun, Coutinho dan Sturridge sudah pindah klub. Sementara Oxlade-Chamberlain cedera.
Keseluruhan, Real Madrid menggungguli FC Porto dan Chelsea yang masing-masing memiliki 10 pencetak gol musim ini.
Adapun pertemuan antara Real Madrid dan Liverpool di final Liga Champions nanti akan berlangsung pada pukul 01.45 WIB. Laga tersebut akan disiarkan langsung oleh SCTV dari NSC Olimpiyskiy Stadium.
Sumber: Liputan6.com
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Akui Madrid Menang Pengalaman
Liga Champions 25 Mei 2018, 23:51
-
Duel Liverpool vs Real Madrid Akan Jadi Laga Luar Biasa Menurut Luiz
Liga Inggris 25 Mei 2018, 22:30
-
Dua Klub Yang Tawar Asensio Berasal dari Inggris
Liga Spanyol 25 Mei 2018, 20:25
-
Lagi, Marcelo Provokasi Neymar Agar Hijrah ke Madrid
Liga Spanyol 25 Mei 2018, 18:45
-
Ronaldo Coba Redakan Gosip Transfer Neymar
Liga Spanyol 25 Mei 2018, 18:14
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR