Bola.net - - Bek Real Madrid Marcelo terus mengompori agar ia segera pindah ke Santiago Bernabeu karena Los Blancos adalah klub tepat baginya.
Neymar memang baru saja hijrah ke pada musim panas lalu. Namun di klub Prancis itu ia kemudian dikabarkan tak bahagia.
Pemain 26 tahun itu kemudian disebut bisa angkat kaki pada musim panas ini. Dan klub yang jadi destinasi paling memungkinkan baginya adalah Real Madrid.
Kabar ini ditangapi dengan positif oleh kubu Madrid sendiri. Termasuk dari rekan senegaranya yakni Marcelo.
"Pemain hebat harus bermain di sini," seru Marcelo pada AS.
"Real Madrid sangat besar dan pemain besar harus bermain di Real Madrid," tegasnya.
bek berusia 30 tahun itu sendiri sebelumnya sudah beberapa kali menggoda Neymar agar segera meninggalkan PSG. Yang terbaru terjadi usai Madrid menenggelamkan Celta Vigo dengan skor 6-0.
"Yang terbaik datang ke Madrid dan saya ingin bermain dengan Neymar," katanya kepada wartawan kala itu.
"Ketika saya berbicara dengan Neymar, saya tidak berbicara tentang Real Madrid atau meninggalkan PSG."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Agen Indikasikan Buffon Bakal Merapat ke PSG
Liga Eropa Lain 25 Mei 2018, 21:08 -
Lagi, Marcelo Provokasi Neymar Agar Hijrah ke Madrid
Liga Spanyol 25 Mei 2018, 18:45 -
Ronaldo Coba Redakan Gosip Transfer Neymar
Liga Spanyol 25 Mei 2018, 18:14 -
Pemilik Juventus Konfirmasi Buffon Pindah ke PSG
Liga Italia 25 Mei 2018, 15:37 -
Rabiot Masuk Dalam Radar Juventus
Liga Italia 25 Mei 2018, 12:31
LATEST UPDATE
-
Meski Jarang Main, Rodrygo Merasa Lebih Nyaman di Era Xabi Alonso
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 15:25 -
Klasemen Sementara MotoGP 2025 Usai Sprint Race Seri Indonesia di Mandalika
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Update Klasemen Pembalap MotoGP 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 14:34 -
Cukai Rokok Bikin Puluhan Ribu Orang Kena PHK, Menkeu Akhirnya Ambil Keputusan Ini
News 4 Oktober 2025, 14:30 -
Inter Kehilangan Thuram, Ancaman Cremonese di Depan Mata
Liga Italia 4 Oktober 2025, 13:55
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR