Bagi Cristiano Ronaldo, laga itu mungkin terasa berat. Ia sempat frustrasi karena golnya pada penghujung babak pertama dianulir oleh wasit lantaran ia sudah lebih dulu berada dalam posisi offside.
Ronaldo sempat menunjukkan rasa frustrasi itu setelah bertabrakan dengan kapten Dortmund; Marcel Schmelzer. Setelah terjatuh, Ronaldo sempat menendang Schmelzer beberapa kali. Untungnya Schmelzer fokus pada bola dan berusaha keras untuk tetap berdiri sehingga wasit tak melihat ada masalah. Berikut videonya.
Beberapa keputusan wasit Mark Clattenburg dalam pertandingan ini memang banyak dipertanyakan. Ada beberapa insiden yang mungkin disesalkan oleh kedua tim. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
(yt/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Emre Mor: Terima Kasih Ronaldo
Liga Champions 28 September 2016, 21:14 -
Frustrasi, Ronaldo Tendang Kapten Dortmund
Liga Champions 28 September 2016, 21:08 -
Mengapa Real Madrid Bermain Imbang Melawan Dortmund?
Editorial 28 September 2016, 20:52 -
Golnya Dianulir Karena Offside, Ronaldo Datangi Cameraman
Open Play 28 September 2016, 19:54 -
Madrid Lagi-lagi Terbentur 'Tim Kuning'
Liga Champions 28 September 2016, 12:43
LATEST UPDATE
-
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02 -
Bos MU: Sunderland Berpotensi Bikin Prahara di Old Trafford!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 19:28 -
MU vs Sunderland: Ruben Amorim Berharap Tuah 2 Pemain Setan Merah Ini
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 18:32 -
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR