United memang bakal bersua dengan tim asal negeri para dewa tersebut pada babak 16 besar Liga Champions. Laga leg pertama akan dilangsungkan di Yunani pada 25 Februari.
Giggs pun mengatakan bahwa di babak tersebut, tak ada laga yang akan berjalan dengan mudah. "Jika Anda sudah mencapai babak ini, Anda tahu bahwa tak akan ada laga yang mudah," cetus pemain veteran asal Wales ini.
Giggs lantas mengenang pertemuan terakhir United dengan Olympiakos pada tahun 2002 silam yang berakhir dengan agregat 7-2 bagi keunggulan timnya.
"Saya tak percaya bahwa laga itu terjadi 12 tahun lalu. Saya ingat dengan baik laga kandang kami pada tahun 2002 tersebut karena saya mencetak dua gol saat itu," kenangnya.
"Namun, saya rasa kali ini Olympiakos akan jadi lebih kompetitif dan memiliki segudang pengalaman. Mereka tampil bagus di fase grup. Kami tahu laga ini akan menjadi laga yang sulit. Mereka memiliki tim yang kuat," tandas Giggs. [initial]
Baca Juga:
- RVP: Peluang Juara Liga Champions Terbuka Lebar
- Mata: Kemenangan Lawan Palace Dongkrak Mental United
- Mata: Olympiakos Adalah Lawan Yang Tangguh
- Kagawa Incar Hasil Positif di Kandang Olympiakos
- Pelatih Olympiakos: Kami Akan Buat United Ketakutan
- Jelang Lawan MU, Olympiakos Alami Krisis Striker
- Preview: Olympiakos vs Man United, Uji Taji Eropa
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Drogba: Chelsea 10 Kali Lebih Hebat Dari Galatasaray
Liga Champions 25 Februari 2014, 23:50
-
Mancini: Inter Menang Treble Karena Saya
Liga Champions 25 Februari 2014, 23:01
-
Mou Ogah Pikirkan Nasib City dan Arsenal
Liga Champions 25 Februari 2014, 19:26
-
Ancelotti Sudah Reguk Kemenangan Atas Schalke
Liga Champions 25 Februari 2014, 19:00
-
Wonderkid Schalke Berambisi Kecewakan Madrid
Liga Champions 25 Februari 2014, 18:50
LATEST UPDATE
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52





















KOMENTAR