Pernyataan itu terlontar setelah Bayern diundi untuk bersua dengan Barca di semifinal Liga Champions musim ini. Laga leg pertama akan dilangsungkan di Camp Nou pada 7 Mei sementara leg kedua di Allianz Arena pada 13 Mei.
Guardiola pun mengaku senang bisa bertemu kembali dengan mantan klub asuhannya tersebut. Ia pun memuji skuat yang kini dilatih oleh Luis Enrique itu sebagai tim terkuat di Eropa saat ini.
"Saya bersyukur bisa mendapatkan kesempatan untuk kembali ke Barcelona bersama Bayern. Ini adalah sesuatu yang sangat spesial. Saya tak bisa mengatakan hal apapun yang buruk tentang Barca. Saya hanya memiliki respek pada mereka. Saya tak akan melupakan dua laga ini," serunya seperti dilansir Goal.
"Kami akan memerlukan kekuatan seluruh tim ini untuk bisa mengalahkan Barcelona. Percayalah pada saya, mereka adalah tim terkuat (di Eropa saat ini)," tegas Guardiola. [initial]
Baca Juga:
- Hasil Undian Semifinal Liga Champions 2014-15
- Enrique Sambut Kembalinya Guardiola
- Enrique Klaim Bayern Sial Karena Bersua Barca
- Barca Ingin Sapu Bersih Laga Kontra Bayern
- Nedved: Juventus Ingin Ciptakan Sejarah
- Nedved Tegaskan Juve Tak Kalah Berkualitas Dengan Madrid
- Butragueno: Madrid Incar Kemenangan di Turin
- Butragueno Berharap Trio Bintang Madrid Pulih Tepat Waktu
- Butragueno Senang Juve Tembus Semifinal
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Guardiola Sebut Barca Tim Terkuat di Eropa
Liga Champions 24 April 2015, 23:35
-
Barca Ingin Sapu Bersih Laga Kontra Bayern
Liga Champions 24 April 2015, 20:51
-
Enrique Klaim Bayern Sial Karena Bersua Barca
Liga Champions 24 April 2015, 20:09
-
Enrique Sambut Kembalinya Guardiola
Liga Champions 24 April 2015, 19:53
-
Hasil Undian Semifinal Liga Champions 2014-15
Liga Champions 24 April 2015, 17:35
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR