
Bola.net - Atletico Madrid sukses mengandaskan RB Leipzig dengan skor 2-1 dalam laga matchday 1 League Phase Liga Champions 2024/2025 yang digelar di Estadio Metropolitano, Jumat (20/9/2024) dini hari WIB.
Atletico sejatinya sempat tertinggal lebih dulu akibat gol Benjamin Sesko. Namun, tuan rumah bangkit dan berbalik menang berkat gol Antoine Griezmann dan Jose Gimenez.
Berkat hasil ini, Atletico mengawali kiprah di League Phase musim ini dengan meyakinkan. Di sisi lain, Leipzig wajib bangkit di laga selanjutnya jika tak mau semakin terpuruk.
Simak ulasan pertandingan selengkapnya di bawah ini.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Jalannya Pertandingan

Laga baru berjalan empat menit, Leipzig berhasil membuat publik tuan rumah terhenyak usai Sesko membobol gawang Jan Oblak lewat sebuah serangan balik cepat.
Atletico pun kemudian menguasai penuh jalannya laga. Tuan rumah baru bisa menyamakan kedudukan di menit ke-28 lewat gol Griezmann. Skor imbang 1-1 bertahan hingga turun minum.
Memasuki babak kedua, Atletico beberapa kali menciptakan peluang berbahaya. Namun, gol kemenangan baru datang di masa injury time lewat sundulam Gimenez meneruskan crossing Griezmann.
Susunan Pemain

Atletico: Oblak; Llorente, Le Normand, Gimenez, Mandava, Riquelme (Lino 63'); De Paul (Gallagher 63'), Koke, Griezmann (Witsel 90+2'); Alvarez (Sorloth 63'), Correa (Molina 66').
Pelatih: Simeone.
Leipzig: Gulacsi; Orban, Lukeba, Raum; Henrichs (Geertruida 69'), Haidara, Vermeeren (Seiwald 60'), Simons (Elmas 83'); Sesko (Poulsen 69'), Nusa (Baumgartner 46'); Openda.
Pelatih: Rose.
Klasemen League Phase Liga Champions 2024/2025
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil BRI Liga 1 2024/2025: PSM Makassar Harus Rela Berbagi Poin dengan PSIS Semarang
Bola Indonesia 20 September 2024, 20:58
-
Hasil AS Monaco vs Barcelona: Skor 2-1
Liga Champions 20 September 2024, 04:07
-
Hasil Atalanta vs Arsenal: Skor 0-0
Liga Champions 20 September 2024, 03:54
-
Hasil AFC Champions League 2: Port FC Tumbangkan Persib Bandung Melalui Gol Telat
Asia 19 September 2024, 20:57
LATEST UPDATE
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
-
Gerard Pique Yakin Timnas Indonesia Suatu Hari Nanti Bakal Lolos ke Piala Dunia
Tim Nasional 17 November 2025, 16:16
-
3 Makanan Indonesia Terfavorit Jay Idzes: Kelezatannya Bikin Kuliner Italia Pun Kalah
Bolatainment 17 November 2025, 16:10
-
Sinyal Pulang Sandro Tonali ke AC Milan Makin Kuat, Ada Klaim Mengejutkan dari Italia
Liga Italia 17 November 2025, 16:07
-
Sir Alex Ferguson Dukung Penuh Ruben Amorim, Doakan Sang Junior Sukses di MU!
Liga Inggris 17 November 2025, 16:07
-
Striker Legendaris MU Beri Wejangan ke Benjamin Sesko Agar Lebih Tokcer, Apa Isinya?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:46
-
Inikah Pengganti Altay Bayindir di Skuad Manchester United di 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:31
-
Sesko Cedera, MU Impor Striker Lagi dari Jerman?
Liga Inggris 17 November 2025, 15:18
-
Liverpool Dikabarkan Sudah Buka Negosiasi Untuk Gelandang yang Diincar Man United Ini
Liga Inggris 17 November 2025, 15:07
-
Jadwal Lengkap Turnamen Bulu Tangkis BWF 2025: Ayo, Dukung Indonesia!
Bulu Tangkis 17 November 2025, 15:06
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR