Tak ada gol yang tercipta pada pertandingan yang digelar di Parc des Princes, Kamis (22/10) dini hari tadi. Tambahan satu poin ini tak mengubah posisi kedua tim di klasemen sementara.
Usai pertandingan, dikatakan Ibrahimovic bahwa pada laga ini tak tercipta banyak peluang dari kedua tim. Bahkan menurutnya, tim yang membuat kesalahan pertama pada laga ini akan kalah. Sayang, diakuinya kedua tim tak membuat banyak kesalahan fatal.
"Ini adalah pertandingan yang sangat sulit. Tak banyak ada peluang mencetak gol yang tercipta, tapi saya bisa merasakan ada banyak kualitas di atas lapangan," ujarnya.
"Tim pertama yang membuat kesalahan akan membayarnya, tapi saya tak melihat banyak kesalahan yang terjadi malam ini. Di babak pertama kami membuat beberapa kesalahan, tapi kami memperbaikinya di babak kedua. Kami membuat beberapa peluang, tapi bukan benar-benar peluang emas. Laga dua pekan lagi di Madrid akan benar-benar berbeda," tandasnya.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Koleksi Kartu Ramos Sudah Sebanyak Gattuso
Liga Champions 22 Oktober 2015, 15:43
-
Liga Spanyol 22 Oktober 2015, 14:57

-
Maxwell Tak Heran Marquinhos Diperebutkan Chelsea dan Barca
Liga Eropa Lain 22 Oktober 2015, 14:44
-
Madrid Samai Rekor Tak Terkalahkan Barcelona
Liga Champions 22 Oktober 2015, 14:12
-
Navas Samai Rekor Bodo Illgner di Real Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2015, 13:36
LATEST UPDATE
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55






















KOMENTAR