Xavi merupakan jendral lapangan tengah Barca. Begitu pula dengan Pirlo bagi Juve. keduanya dikenal sebagai playmaker yang sangat jempolan yang memiliki umpan-umpan mematikan.
Iniesta mengaku dirinya sudah tak sabar untuk melihat duel dua maestro tersebut. Namun, ia berharap Barca bisa memenangkan laga tersebut demi memberikan kado perpisahan yang sangat spesial bagi Xavi yang akan mengakhiri kebersamaannya dengan Blaugrana di musim ini.
"Saya harap kami bisa memberikan Xavi perpisahan yang terbaik dengan mempersembahkan kemenangan di laga seperti ini. Hal itu akan menjadi motivasi ekstra bagi kami semua," ujarnya seperti dilansir Football Italia.
"Pirlo? Ia adalah ikon sepakbola. Umpan-umpannya bisa merusak keseimbangan tim-tim lawannya, dan namanya bersinonim dengan permainan yang bagus. Duelnya dengan Xavi akan menjadi sangat luar biasa untuk disaksikan," seru gelandang 31 tahun tersebut. [initial]
Baca Juga:
- Xavi: Tak Ada Kata Kalah di Kamus Barcelona
- Xavi Yakin Masa Depan Barcelona Cerah
- Rakitic: Xavi Sosok Tak Tergantikan
- Messi Sanjung Status Legenda Xavi di Barca
- Pirlo: Xavi Seorang Juara Sejati
- Xavi Bantah Akan Gabung PSG Dengan Status Pinjaman
- Xavi Tinggalkan Barca dengan Gelar Terbanyak
- Xavi Incar Treble Bagi Barca
- Enrique Tak Akan Fokus Pada Pirlo Saja
- Lawan Barca, Pirlo Mau Ulangi Memori Indah 2006
- Pirlo: Barcelona Favorit di Final Liga Champions
- Takkan Ada Yang Menolak Pirlo
- Lawan Barca, Pirlo cs Harus Usung Spirit Piala Dunia 2006
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Marquez: Duel Barca vs Juve Akan Berlangsung Ketat
Liga Champions 3 Juni 2015, 23:14
-
Ke Juve, Neto Ucapkan Selamat Tinggal Pada Fiorentina
Liga Italia 3 Juni 2015, 22:51
-
Michael Ballack Jagokan Juventus Kalahkan Barcelona
Liga Champions 3 Juni 2015, 20:09
-
Buffon Bicarakan Pemain Juventus, Mulai 'Bulldog' Hingga 'Mesin'
Liga Champions 3 Juni 2015, 19:48
-
Jadwal Siaran Langsung Final Liga Champions
Liga Champions 3 Juni 2015, 18:45
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR