Kedua klub tersebut memang memiliki interaksi khusus dengan Die Borussien musim ini. Madrid merupakan lawan yang akan dihadapi Dortmund di babak perempat final, sementara Bayern telah mengalahkan Kehl dan kawan-kawan dalam perebutan gelar juara Bundesliga musim ini.
"Madrid jelas menjadi favorit juara Liga Champions bersama dengan Bayern Munich," ungkap Kehl seperti dilansir Sky Sports.
"Namun kami telah menunjukkan bahwa musim lalu kami bisa mengalahkan mereka. Tentu para pemain Madrid belum lupa akan hal itu."
Musim lalu Dortmund merupakan momok terbesar Madrid di Liga Champions. Bertemu dua kali di fase grup, El Real kalah 1-2 di Jerman sebelum hanya bermain imbang 2-2 di Bernabeu. Sedangkan saat kembali bersua di babak semifinal, Dortmund mampu mendepak klub ibukota Spanyol dengan agregat tipis 4-3.[initial]
Baca Juga
- Preview: Madrid vs Dortmund, Tepis Memori Kelam
- Kehl Berharap Lewandowski Cetak Empat Gol Lagi Lawan Madrid
- Klopp Akui Dirinya Stres Berat Saat Kunjungi Bernabeu Musim Lalu
- Carvajal Khawatir Madrid Bakal Kesulitan di Kandang Dortmund
- Klopp: Jumpa Madrid, Dortmund Jelas Underdog
- Hummels Tak Mau Dortmund Terlalu Fokus Pada Ronaldo
- Ketimbang Jadi Tim Terbaik, Klopp Lebih Suka Dortmund Kalahkan Tim Terbaik
- Hummels: Madrid Bisa Dikalahkan
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ancelotti: Bale Tidak Akan Jadi Bek Kiri
Liga Spanyol 1 April 2014, 23:15
-
Dikritik, Modric Luncurkan Pembelaan Kepada Bale
Liga Spanyol 1 April 2014, 23:10
-
Marcelo Cedera Hamstring, Ancelotti Panggil Pemain Castilla
Liga Champions 1 April 2014, 22:28
-
Benzema Tak Mau Sesumbar Raih La Decima
Liga Champions 1 April 2014, 21:15
-
Ancelotti Pantang Remehkan Dortmund
Liga Champions 1 April 2014, 21:14
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
-
Bahagianya Marc Marquez Akhirnya Latihan Pakai Ducati Panigale V2 Usai Cedera Bahu
Otomotif 9 Januari 2026, 11:23
-
Kok Bisa Benjamin Sesko Yakin Man Utd Bakal Keluar dari Zaman Kegelapan?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 10:47
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR