UEFA sudah merilis tim terbaik Liga Champions pekan ini versi mereka. Tak mengherankan jika semua pemain yang terpilih adalah dari tim-tim yang lolos ke semifinal.
Pekan ini Liga Champions memainkan empat laga leg kedua perempat final. Manchester City, Real Madrid, Bayern Munchen dan Atletico Madrid sukses mengalahkan lawan-lawan mereka untuk lolos ke semifinal. menariknya, semua pertemuan dalam dua leg itu berakhir dengan skor agregat 3-2.
Berikut adalah tim terbaik Liga Champions pekan ini berdasarkan pilihan UEFA:
Penjaga gawang: Joe Hart (Manchester City)
Bek kanan: Dani Carvajal (Real Madrid)
Bek tengah: Nicolás Otamendi (Manchester City)
Bek tengah: Diego Godín (Atlético Madrid)
Bek kiri: Filipe Luís (Atlético Madrid)
Gelandang: Kevin De Bruyne (Manchester City)
Gelandang: (Real Madrid)
Gelandang: Arturo Vidal (Bayern München)
Gelandang: Saúl Ñíguez (Atlético Madrid)
Penyerang: Cristiano Ronaldo (Real Madrid)
Penyerang: Antoine Griezmann (Atlético Madrid)
Semua pemain yang ada di daftar ini memang bermain sangat bagus bagi tim masing-masing. Cristiano Ronaldo, Antoine Griezmann dan Kevin De Bruyne bahkan mencetak gol-gol yang memastikan timnya lolos ke semifinal. [initial]
(uefa/hsw) Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cedera Lawan Madrid, Bintang Jerman Terancam Gagal ke Euro 2016
Piala Eropa 14 April 2016, 23:11
-
Inilah Tim Terbaik Liga Champions Pekan Ini
Liga Champions 14 April 2016, 19:57
-
Bikin Merinding, Aksi Heroik Fans di Perempat Final Liga Champions
Liga Champions 14 April 2016, 18:56
-
Incar Jabatan Bos MU, Mourinho Bakal Kalah Saing dengan Giggs
Liga Inggris 14 April 2016, 15:04
-
Messi, Bintang Sepakbola dengan Bayaran Termahal
Liga Spanyol 14 April 2016, 13:56
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR