Namun ia memperingatkan bahwa Si Biru perlu melakukan penampilan terbaik untuk menghentikan ancaman yang diberikan tiga pemain Brasil Willian, Alex Teixera, dan Fernandinho.
"Semua pertandingan ini sulit untuk dimainkan karena kami berada di bawah tekanan," kata Ivanovic. "Namun kami tahu bagaimana kami harus menanganinya, dan kami ingin memenangi pertandingan."
"Kami akan dihakimi berdasarkan penampilan barisan pertahanan kami dan inilah yang perlu diperbaiki. Saya yakin kami dapat menciptakan gol, maka kami harus bekerja keras di lini belakang."
Dalam konferensi persnya itu Ivanovic juga meminta timnya solid dan kompak di fase grup, karena tujuan sebenarnya bagi mereka adalah mencapai babak gugur.
Jika kedua elemen tadi dapat dilakukan, maka ia percaya The Blues Army akan dapat meraih kesuksesan. (uefa/lex)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Setujui Harga £4,4 Juta Untuk Wallace
Liga Inggris 7 November 2012, 22:00
-
Ivanovic: Pertahanan Chelsea Harus Diperbaiki
Liga Champions 7 November 2012, 18:56
-
Ivanovic: Chelsea Bakal Menang Karena Pengalaman
Liga Champions 7 November 2012, 16:38
-
Bertandang ke Stamford Bridge, Shakhtar Incar Tiga Poin
Liga Champions 7 November 2012, 14:45
-
Chelsea, Juventus dan Barcelona Bidik Mehdi Benatia
Liga Inggris 7 November 2012, 12:50
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55


























KOMENTAR