
Bola.net - Raksasa La Liga Barcelona dijadwalkan untuk berduel melawan Royal Antwerp pada hari Kamis, 14 Desember 2023.
Laga Royal Antwerp vs Barcelona ini adalah laga matchday 6 Grup H Liga Champions 2023/2024. Pertandingan ini dilangsungkan di Bosuilstadion dan kickoff dimulai pukul 03.00 WIB.
Barcelona sudah memastikan diri lolos ke fase knockout Liga Champions. Jadi laga lawan Royal Antwerp ini tak akan banyak berarti bagi Blaugrana.
Jadi ada kans Barcelona akan melakukan rotasi. Namun demikian Blaugrana pasti akan tetap mencoba meraih kemenangan.
Pasalnya mereka kini pasti akan berusaha bangkit lagi. Sebelumnya Barca secara menyakitkan dibekap oleh Girona dengan skor 4-2 di pentas La Liga.
Kans Barca untuk menang cukup besar. Di pertemuan pertama mereka menang telak 5-0 dan Royal Antwerp sendiri tak pernah menang ataupun imbang di semua laga Liga Champions yang mereka lalui pada musim 2023/2024 ini.
Untuk pertandingan ini Barca tak akan diperkuat oleh Gavi, Ter Stegen, Inigo Martinez, dan Marcos Alonso. Demikian juga Frenkie de Jong yang kabarnya mengalami demam.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Prediksi Susunan Pemain

Royal Antwerp (4-3-3): Butez; De Laet, Alderweireld, Coulibaly, Wijndal; Vermeeren, Keita, Balikwisha; Ejuke, Janssen, Kerk.
Pelatih: Mark van Bommel.
Barcelona (4-3-3): Inaki Pena; Sergi Roberto, Kounde, Christensen, Balde; Pedri, Oriol Romeu, Fermin Lopez; Yamal, Ferran Torres, Joao Felix.
Pelatih: Xavi.
Head to Head

3 Pertemuan Sejauh Ini
20-09-2023 Barcelona 5-0 Antwerp (Liga Champions)
01-12-1965 Barcelona 2-0 Antwerp (Fairs Cup)
17-11-1965 Antwerp 2-1 Barcelona (Fairs Cup).
5 Pertandingan Terakhir Royal Antwerp (S-K-M-M-M)
25-11-23 St Truiden 1-1 Antwerp (Liga Belgia)
29-11-23 Shakhtar 1-0 Antwerp (Liga Champions)
03-12-23 Antwerp 1-0 Leuven (Liga Belgia)
07-12-23 Antwerp 5-2 Charleroi (Piala Domestik)
09-12-23 Club Brugge 1-3 Antwerp (Liga Belgia).
5 Pertandingan Terakhir Barcelona (M-S-M-M-K)
12-11-23 Barcelona 2-1 Alaves (La Liga)
25-11-23 Rayo 1-1 Barcelona (La Liga)
29-11-23 Barcelona 2-1 Porto (Liga Champions)
04-12-23 Barcelona 1-0 Atletico (La Liga)
11-12-23 Barcelona 2-4 Girona (La Liga).
Statistik

- Antwerp selalu menang dalam 4 laga kandang terakhir di semua kompetisi.
- Antwerp selalu mencetak minimal 2 gol dalam 5 dari 7 laga kandang terakhir di semua kompetisi.
- Antwerp selalu kalah dalam 5 laga terakhir di Liga Champions.
- Antwerp selalu kebobolan minimal 3 gol dalam 2 laga kandang terakhir di Liga Champions.
- Barcelona cuma kalah 1 kali dalam 9 laga tandang terakhir di semua kompetisi (M4 S4 K1).
- Barcelona cuma menang 2 kali dalam 6 laga tandang terakhir di semua kompetisi (M2 S3 K1).
- Tak ada hasil seri dalam 8 laga tandang terakhir Barcelona di Liga Champions (M3 S0 K5).
Jadwal Barcelona
Pertandingan: Royal Antwerp vs Barcelona
Stadion: Bosuilstadion
Hari: Kamis, 14 Desember 2023
Kickoff: 03.00 WIB
Live: -
Live streaming: Vidio - KLIK DI SINI
Klasemen Grup H
Baca Juga:
- Prediksi Royal Antwerp vs Barcelona 14 Desember 2023
- Head to Head dan Statistik: Royal Antwerp vs Barcelona
- Diincar Barcelona, Tottenham Siap Lepas Gelandang Timnas Argentina Ini
- Susul Messi ke Miami? Sergi Roberto Pastikan Hanya Setia ke Barcelona
- Fix! Barcelona Tidak Akan Beli Kiper Baru Pengganti Marc-Andre ter Stegen
- Demi Araujo, Bayern Bakal Bayar Berapa pun Yang Diminta Barcelona
- Girona Kalahkan Barcelona, Ancelotti: Sungguh Mengejutkan
- Cari Pengganti Busquets, Barcelona Incar Bruno Guimaraes
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Siaran Live Streaming Liga Champions Antwerp vs Barcelona di Vidio
Liga Champions 13 Desember 2023, 23:58
-
Jadwal Barcelona Hari Ini, Kamis 14 Desember 2023: Lampiaskan ke Royal Antwerp
Liga Champions 13 Desember 2023, 22:55
-
Diincar Barcelona, Tottenham Siap Lepas Gelandang Timnas Argentina Ini
Liga Spanyol 13 Desember 2023, 17:52
-
Prediksi Royal Antwerp vs Barcelona 14 Desember 2023
Liga Champions 13 Desember 2023, 09:37
-
Head to Head dan Statistik: Royal Antwerp vs Barcelona
Liga Champions 13 Desember 2023, 08:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
-
Berubah Pikiran, Manchester United Bakal Lepas Joshua Zirkzee di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:40
-
Eks Chelsea Ini Bakal Gabung Manchester United di Januari 2026?
Liga Inggris 17 November 2025, 16:22
-
Nasib Tragis 2 Raksasa Afrika: Ketika Nigeria dan Kamerun Gagal ke Lolos Piala Dunia 2026
Piala Dunia 17 November 2025, 16:20
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR