
Bola.net - Berikut jadwal pertandingan dan link live streaming Liga Champions Girona vs Arsenal, Kamis 30 Januari 2025.
Laga Girona vs Arsenal ini merupakan laga pekan terakhir league phase Liga Champions 2024/2025. Pertandingan ini bakal digelar di Montilivi pada pukul 03.00 WIB dan bisa ditonton via layanan live streaming Vidio.
Arsenal kembali meraih kemenangan di pentas Premier League. Mereka mengalahkan Wolverhampton 0-1 di kandangnya.
Hasil itu membuat Arsenal mencatatkan tiga kemenangan dari lima laga terakhirnya di semua ajang kompetisi. Sisanya dua kali seri.
Modal itu lumayan oke bagi Arsenal untuk bertamu ke Spanyol. Di atas kertas, The Gunners diunggulkan untuk menang atas Girona.
Laga ini juga sangat menarik untuk ditunggu. Sebab keduanya belum pernah bertemu sebelumnya.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Prediksi Susunan Pemain Girona vs Arsenal

Girona (4-2-3-1): Pau Lopez; Gutierrez, David Lopez, Juanpe, Frances; Martin, Herrera; Tsygankov, Van de Beek, Danjuma; Ruiz.
Pelatih: Michel.
Arsenal (4-3-3): Raya; Timber, Kiwior, Calafiori, Zinchenko; Odegaard, Merino, Jorginho; Nwaneri, Trossard, Sterling.
Pelatih: Mikel Arteta.
Head to Head Girona vs Arsenal

Catatan pertemuan
Girona dan Arsenal tak pernah bertemu sebelumnya. Pertemuan ini akan menjadi pertemuan pertama mereka.
5 pertandingan terakhir Girona (M-M-K-K-K)
21/12/24 Girona 3-0 Real Valladolid (La Liga)
11/01/25 Deportivo Alaves 0-1 Girona (La Liga)
18/01/25 Girona 1-2 Sevilla (La Liga)
23/01/25 Milan 1-0 Girona (Liga Champions)
26/01/25 Rayo Vallecano 2-1 Girona (La Liga).
5 pertandingan terakhir Arsenal (S-M-S-M-M)
12/01/25 Arsenal 1-1 Manchester United (FA Cup) - Kalah adu penalti
16/01/25 Arsenal 2-1 Tottenham (Premier League)
19/01/25 Arsenal 2-2 Aston Villa (Premier League)
23/01/25 Arsenal 3-0 Dinamo Zagreb (Liga Champions)
25/01/25 Wolverhampton 0-1 Arsenal (Premier League).
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Arsenal

Kompetisi: Liga Champions 2024/2025
Pertandingan: Girona vs Arsenal
Stadion: Montilivi
Hari: Kamis, 30 Januari 2025
Kickoff: 03.00 WIB
Siaran langsung TV: -
Live streaming: Vidio - Link Live Streaming Klik di Sini
PERHATIAN: Ada beberapa pilihan paket untuk live streaming konten sport di Vidio. Ada paket Platinum dengan harga mulai Rp39.000, dan ada pula paket Diamond (Platinum + Premier League) dengan harga mulai Rp79.000. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Klasemen Liga Champions
Baca Juga:
- Prediksi Girona vs Arsenal 30 Januari 2025
- Here We Go! Bukan Patrick Dorgu, MU Amankan Bek Arsenal Ini Sebagai Rekrutan Perdana di Januari 2025
- Hasil Lengkap, Klasemen, dan Top Skor Premier League 2024/2025
- Kartu Merah Myles Lewis-Skelly Disebut Salah Satu Keputusan Terburuk Wasit Premier league
- Mikel Arteta Marah Besar atas Kartu Merah Myles Lewis-Skelly saat Arsenal Kalahkan Wolverhampton
- Kontroversi Kartu Merah Myles Lewis-Skelly di Laga Arsenal vs Wolves
- Catatan Menarik Wolves 0-1 Arsenal: The Gunners Raja Kemenangan Meski Bermain dengan Kartu Merah
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Malam Ini di SCTV dan Vidio, 30 Januari 2025
Liga Champions 29 Januari 2025, 20:23
-
Prediksi Sturm Graz vs RB Leipzig 30 Januari 2025
Liga Champions 29 Januari 2025, 16:59
-
Prediksi Young Boys vs Red Star Belgrade 30 Januari 2025
Liga Champions 29 Januari 2025, 16:58
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR