City tak bisa mengalahkan Roma dalam bentrok matchday 2 grup E Liga Champions, Rabu (01/10). Padahal, laga itu dilangsungkan di kandang mereka sendiri, di Etihad. Keduanya bermain imbang 1-1.
City sempat unggul lebih dulu melalui Sergio Aguero, sebelum akhirnya disamakan oleh Francesco Totti. Di babak pertama, The Citizen bermain jelek. Hasil itu pun membuat Jovetic meradang. Namun, ia membantah bahwa klubnya itu sempat meremehkan kekuatan runner-up Serie A musim lalu itu.
"Apakah City meremehkan Roma? Tidak. Di sini kami selalu memainkan laga dengan 100 persen. Hanya saja Roma memang bermain lebih baik dan kami tak bisa mengalahkan mereka. Mereka memang layak mendapat poin di sini," ujar eks pemain Fiorentina itu pada Sky Sport Italia. [initial]
Baca Juga:
- Review: Totti Gagalkan Keunggulan Man City
- Totti Geser Giggs Sebagai Pencetak Gol Tertua Liga Champions
- Highlights UCL: Manchester City 1-1 AS Roma
- Performa Man City Kecewakan Pellegrini
- Garcia: Roma Telah Memberi Bukti
- Pellegrini: City Beri Terlalu Banyak Ruang untuk Totti
- Totti: Roma Tak Beruntung Gagal Kalahkan City
- Gagal Lagi di Champions, Pellegrini Enggan Salahkan Duet Aguero-Dzeko
- Etihad Sepi di Duel City vs Roma, Ferdinand Berang
- Milner: City Tak Dalam Bentuk Terbaik
- Disindir Man City, Totti Unjuk Taji
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri Suporter: Manchester City vs AS Roma
Open Play 1 Oktober 2014, 23:46
-
Ingin Bertahan di UCL, Fernandinho Minta City Segera Berbenah
Liga Champions 1 Oktober 2014, 23:14
-
Demichelis Wajibkan City Menang Lawan CSKA
Liga Champions 1 Oktober 2014, 22:35
-
Milner Optimis City Lolos Dari Grup Neraka
Liga Champions 1 Oktober 2014, 22:18
-
Milner Kecewa City Gagal Jinakkan Roma
Liga Champions 1 Oktober 2014, 22:02
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 9 Januari 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:43
-
Arteta Kecewa tapi Bangga: Arsenal Perlebar Jarak Jadi 6 Poin Meski Imbang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:36
-
Catatan Menarik Arsenal vs Liverpool: The Reds Jadi Batu Sandungan The Gunners
Liga Inggris 9 Januari 2026, 09:34
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 9 Januari 2026, 09:21
-
AC Milan dan Pelajaran Mahal Tentang Kedewasaan
Liga Italia 9 Januari 2026, 08:55
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 9 Januari 2026, 08:50
-
Kapan El Clasico di Final Piala Super Spanyol 2026: Barcelona vs Real Madrid
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:37
-
Jadwal Barca vs Madrid di Final Piala Super Spanyol 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 08:07
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR