Don Carletto pernah meraih trofi serupa dua kali saat masih menukangi Rossoneri. Kala itu Ia menjadi juara setelah di final mengalahkan Juventus pada musim 2002-03 dan Liverpool di musim 2006-07.
"Selamat kepada tuan Ancelotti untuk gelar Liga Champions ketiga. Setelah menang dua trofi sebagai pelatih dan juga dua trofi sebagai pemain bersama Milan," sesuai pernyataan resmi Milan di akun resmi Instagram.
Semasa menjadi pemain Ancelotti pernah menyabetnya bersama Milan dua kali berturut-turut di musim 1988-89 dan 1989-90. Saat itu Liga Champions masih bernama Piala Eropa.
Selain sudah mempersembahkan Madrid trofi bergengsi di benua biru musim ini, Ancelotti sebelumnya juga berhasil menjuarai Copa del Rey setelah mengalahkan Barcelona FC di final.[initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Alumni Premier League Berharga Mahal
Editorial 26 Mei 2014, 22:21 -
Arbeloa: La Decima Untuk Madridista
Liga Champions 26 Mei 2014, 20:54 -
Sergio Ramos Merasa Dicintai Madridista
Liga Champions 26 Mei 2014, 19:57 -
Ancelotti: La Decima Baru Awal Dari Era Real Madrid
Liga Champions 26 Mei 2014, 19:11 -
Liga Champions 26 Mei 2014, 18:08
LATEST UPDATE
-
Breaking News! Ruben Amorim Mainkan Senne Lammens Jadi Starter Lawan Sunderland!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:05 -
Link Live Streaming Arsenal vs West Ham - Nonton Premier League di Vidio
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 20:02 -
Bos MU: Sunderland Berpotensi Bikin Prahara di Old Trafford!
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 19:28 -
MU vs Sunderland: Ruben Amorim Berharap Tuah 2 Pemain Setan Merah Ini
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 18:32 -
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR