Meski begitu, eks striker Barca Maxi Lopez menilai Juventus punya peluang. Hanya saja, itu tidak akan mudah karena Barca adalah tim terkuat di dunia.
"Dalam satu laga, semua bisa terjadi. Juventus pun berpeluang untuk juara," kata pemain yang kini memperkuat Torino itu seperti dikutip Canale Juve.
"Namun, Juventus juga pasti sadar kalau lawan mereka adalah tim terkuat yang ada di dunia sekarang," imbuhnya.
Maxi Lopez juga mengatakan, jika ada satu pemain yang harus diwaspadai oleh barisan belakang Juventus, maka itu adalah sang kompatriot Lionel Messi. "Dia pemain yang mustahil dihentikan," pungkas striker 31 tahun Argentina tersebut. [initial]
Klik Juga:
- Barcelona, Rintangan Terberat Treble Nyonya Tua
- Vidal: Juve Treble!
- Vidal: Messi dkk Tak Buat Juve Gentar
- Juara La Liga, Barcelona Dominasi Headline Dunia
- Rakitic: Kami Bersyukur Memiliki Messi
- Messi, Pemain Argentina Paling Bertabur Gelar
- Fakta & Statistik di Balik Kejayaan Barcelona
- 5 Laga Yang Mengantarkan Barcelona Juara La Liga 2014/15
- Road to Final Liga Champions: Barcelona
- Road to Final Liga Champions: Juventus
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sevilla dan Valencia Ingin Pulangkan Llorente
Liga Italia 18 Mei 2015, 22:47 -
Juventus Punya Peluang, Tapi Barca Yang Terkuat
Liga Champions 18 Mei 2015, 15:52
-
Barcelona, Rintangan Terberat Treble Nyonya Tua
Liga Champions 18 Mei 2015, 15:35
-
Liga Champions 18 Mei 2015, 14:59

LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58



















KOMENTAR