Bola.net - - Sebuah rasa optimis diungkapkan Edin Dzeko baru-baru ini. Penyerang AS Roma itu percaya bahwa timnya bisa lolos ke babak semifinal Liga Champions jika mereka bermain tanpa beban.
Roma sendiri mendapatkan tugas yang cukup berat di Liga Champions. Mereka harus berhadapan dengan wakil Spanyol, Barcelona di babak 8 besar nanti.
Jelang laga ini Roma bisa dikatakan bukan unggulan untuk keluar sebagai pemenang. Hal ini dikarenakan performa mereka yang cenderung inkonsisten sehingga mereka dinilai cukup beruntung bisa menembus babak 8 besar.
Meski timnya diremehkan, Dzeko percaya bahwa Roma bisa memberikan kejutan kepada sang unggulan juara. "Kami akan memberikan semua yang kami miliki dan semoga hasilnya baik," ujar Dzeko kepada Novi List.
"Jika kami sekali lagi bermain sebagai sebuah tim, dan jika kami memberikan kemampuan terbaik kami, maka kami bisa menciptakan sesuatu."
"Kami akan bermain tanpa beban di pertandingan nanti. Kami tidak akan kehilangan apapun jika kami kalah melawan Barcelona, kami hanya mendapatkan sesuatu jika kami menang." tandasnya.
Leg pertama nanti rencananya digelar di Camp Nou pada tanggal 5 April dan leg kedua digelar di Olimpico Stadium pada tanggal 11 April mendatang.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Justin Kluivert Berniat Ikuti Jejak Ayahnya di Barca
Liga Spanyol 23 Maret 2018, 23:37
-
Madrid Tak Perlu Takut Duel Dengan Barca di Liga Champions
Liga Champions 23 Maret 2018, 18:47
-
Seperti Messi, Pique Juga Ingin Bek Chelsea Ini Gabung Barca
Liga Spanyol 23 Maret 2018, 15:24
-
Salah Disebut Belum Se-Oke Suarez
Liga Inggris 23 Maret 2018, 15:14
-
Tak Dipercaya Guardiola, Pique Akui Hampir Meninggalkan Barcelona
Liga Spanyol 23 Maret 2018, 15:12
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:11
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Malaysia Open 2026
Bulu Tangkis 5 Januari 2026, 11:03
-
Kabar Baik MU! Bruno Fernandes dan Mason Mount Fix Comeback Lawan Burnley
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:41
-
Telan Dua Hasil Imbang Beruntun, Matheus Cunha Minta MU Lekas Move On
Liga Inggris 5 Januari 2026, 10:24
-
Kritik Manajemen MU, Ruben Amorim Terancam Dipecat?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 09:59
-
Daftar Pemain Voli Putri Gresik Phonska Plus Pupuk Indonesia di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:57
-
Panduan Lengkap Skrining BPJS Kesehatan 2026: Begini Caranya!
News 5 Januari 2026, 09:11
-
Daftar Pemain Voli Putra Jakarta Garuda Jaya di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 09:08
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43


























KOMENTAR