Sepanjang laga matchday 2 Grup E di Camp Nou ini, Leno mementahkan tujuh dari sembilan tembakan tepat sasaran Barcelona. Berkat kiper 23 tahun Jerman itu, Leverkusen bisa membuat Barcelona mandul di babak pertama.
4 - Barcelona only attempted four shots in the first half against Bayer Leverkursen, but all of them were on target. #Leno.
— OptaJose (@OptaJose) September 29, 2015
Tertinggal oleh gol Kyriakos Papadopoulos menit 22, Barcelona cuma menghasilkan empat shots on target sampai sebelum jeda. Namun, semuanya kandas oleh kesigapan Leno di bawah mistar.
Ketangguhan Leno ada batasnya. Di menit 80 dan 82, gawangnya akhirnya bobol oleh Sergi Roberto dan Luis Suarez. Dua gol itu memastikan Barcelona berbalik menang dan sukses mengamankan tiga angka.
Leno sendirian tak cukup untuk menghentikan gelombang serangan Barca. Namun, jika bukan berkat dia, Leverkusen mungkin sudah terluka jauh lebih parah. [initial]
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Harus Temukan Formula Tanpa Messi
Liga Spanyol 30 September 2015, 20:21
-
Neymar: Suporter Barca Tidak Bersama Kami
Liga Spanyol 30 September 2015, 20:16
-
Sergi Roberto Bicara Golnya ke Gawang Leverkusen
Liga Champions 30 September 2015, 18:16
-
Barca Sebut Leverkusen Kehabisan Tenaga
Liga Champions 30 September 2015, 18:07
-
Braida: Montoya ke Barca Cuma Hoax
Liga Italia 30 September 2015, 15:24
LATEST UPDATE
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR