Hal tersebut bukan hanya opini liar belaka. Hal ini diamini oleh penyerang Barca Neymar. Penyerang Brasil ini mengakui bahwa mereka harus segara menemukan formula permainan yang tepat tanpa kehadiran Messi.
"Kami harus segera mengetahui bagaimana formula yang tepat untuk bisa bermain tanpa Messi," buka Neymar.
Namun, sejauh ini pemain 23 tahun mengaku sudah cukup puas dengan penampilan Barca. Baginya, kemenangan atas Leverkusen sangat penting karena ia merasa sudah melakukan segalanya pada laga tersebut.
"Yang paling penting bagi saya adalah kami menang. Kami sudah melakukan semua hal untuk bisa mencetak gol hingga akhirnya kita bisa menang. Saya sudah melakukan semua tugas saya," tukasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Barca Harus Temukan Formula Tanpa Messi
Liga Spanyol 30 September 2015, 20:21
-
Neymar: Suporter Barca Tidak Bersama Kami
Liga Spanyol 30 September 2015, 20:16
-
Sergi Roberto Bicara Golnya ke Gawang Leverkusen
Liga Champions 30 September 2015, 18:16
-
Barca Sebut Leverkusen Kehabisan Tenaga
Liga Champions 30 September 2015, 18:07
-
Braida: Montoya ke Barca Cuma Hoax
Liga Italia 30 September 2015, 15:24
LATEST UPDATE
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR