Link Live Streaming Real Madrid vs Atalanta - Piala Super Eropa/UEFA Super Cup 2024

Link Live Streaming Real Madrid vs Atalanta - Piala Super Eropa/UEFA Super Cup 2024
Kylian Mbappe saat diperkenalkan sebagai pemain baru Real Madrid (c) AP Photo/Andrea Comas

Bola.net - Real Madrid dan Atalanta akan berhadapan di UEFA Super Cup 2024. Pertandingan Piala Super Eropa antara Real Madrid vs Atalanta ini dijadwalkan kick off Kamis, 15 Agustus 2024, jam 02:00 WIB, siaran langsung beIN 3 dan live streaming Vidio.

UEFA Super Cup tahun ini adalah edisi ke-49. Pertandingannya akan digelar di National Stadium, Warsawa, Polandia.

Madrid datang dengan status sebagai kampiun Liga Champions 2023/2024. Lawannya adalah Atalanta, klub Italia yang keluar sebagai juara Liga Europa.

Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.

1 dari 3 halaman

Prediksi Starting XI Real Madrid vs Atalanta

Selebrasi gol Ademola Lookman dalam laga Atalanta vs Leverkusen di final Liga Europa 2023/2024 (c) AP Photo/Frank Augstein

Selebrasi gol Ademola Lookman dalam laga Atalanta vs Leverkusen di final Liga Europa 2023/2024 (c) AP Photo/Frank Augstein

Real Madrid (4-3-3): Courtois; Carvajal, Militao, Rudiger, Mendy; Valverde, Tchouameni, Bellingham; Rodrygo, Mbappe, Vinicius.

Pelatih: Carlo Ancelotti.

Atalanta (3-4-2-1): Musso; Djimsiti, Hien, Kolasinac; Zappacosta, De Roon, Ederson, Ruggeri; De Ketelaere, Lookman; Retegui.

Pelatih: Gian Piero Gasperini.

2 dari 3 halaman

Head to Head Real Madrid vs Atalanta

Starting XI Real Madrid dalam laga melawan Barcelona di pramusim 2024/2025 (c) Instagram/realmadrid

Starting XI Real Madrid dalam laga melawan Barcelona di pramusim 2024/2025 (c) Instagram/realmadrid

2 pertemuan sebelumnya
17/03/21 Madrid 3-1 Atalanta (Liga Champions)
25/02/21 Atalanta 0-1 Madrid (Liga Champions).

5 pertandingan terakhir Real Madrid (S-M-K-K-M)
26/05/24 Madrid 0-0 Betis (La Liga)
02/06/24 Dortmund 0-2 Madrid (Liga Champions)
01/08/24 Milan 1-0 Madrid (Friendly)
04/08/24 Madrid 1-2 Barcelona (Friendly)
07/08/24 Madrid 2-1 Chelsea (Friendly).

5 pertandingan terakhir Atalanta (M-K-S-K-K)
26/05/24 Atalanta 3-0 Torino (Serie A)
02/06/24 Atalanta 2-3 Fiorentina (Serie A)
27/07/24 AZ 2-2 Atalanta (Friendly)
04/08/24 Parma 4-1 Atalanta (Friendly)
09/08/24 St Pauli 3-0 Atalanta (Friendly).

3 dari 3 halaman

Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Real Madrid vs Atalanta

Pemain-pemain Atalanta berpose dengan trofi juara Liga Europa 2023/2024 (c) AP Photo/Kirsty Wigglesworth

Pemain-pemain Atalanta berpose dengan trofi juara Liga Europa 2023/2024 (c) AP Photo/Kirsty Wigglesworth

Kompetisi: Piala Super Eropa/UEFA Super Cup 2024
Pertandingan: Real Madrid vs Atalanta
Stadion: National Stadium, Warsawa, Polandia
Hari, tanggal: Kamis, 15 Agustus 2024
Jam: 02.00 WIB
Siaran langsung: beIN 3
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik di sini

PERHATIAN: Ada beberapa pilihan paket untuk live streaming konten sport di Vidio. Ada paket Platinum dengan harga mulai Rp39.000, dan ada pula paket Diamond (Platinum + Premier League) dengan harga mulai Rp79.000. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.


BERITA TERKAIT

KOMENTAR

BERIKAN KOMENTAR

LATEST UPDATE

LATEST EDITORIAL