Berhasil meraih kemenangan di leg kedua, pelatih PSG Laurent Blanc melihat timnya tidak memberikan performa yang diharapkan.
"Kami memulai babak pertama dengan buruk. Kami tidak cukup agresif dan terlalu banyak memberi ruang bagi lawan dan akhirnya kami kebobolan," kata Blanc seusai pertandingan.
"Di babak kedua kami bermain lebih baik, tapi hari ini PSG tidak memberikan performa yang istimewa. Namun kami cukup kuat untuk meraih kemenangan." terangnya lagi.
Blanc melihat penampilan bagus kiper Italia Savatore Sirigu sangat membantu timnya mengimbangi Leverkusen pada babak pertama.
Siapa yang akan dihadapi PSG di perempat final? Kita tunggu saja hasil undiannya setelah semua pertandingan 16 besar usai. (uefa/dct)
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Thiago Silva Ingin Balas Dendam Kepada Barcelona
Liga Champions 13 Maret 2014, 20:01
-
Mengaku Betah di PSG, Isyarat Cavani Tolak Chelsea?
Liga Inggris 13 Maret 2014, 20:00
-
Liga Champions 13 Maret 2014, 13:12

-
Liga Italia 13 Maret 2014, 13:10

-
Cavani Terus Dikaitkan United, Blanc Murka
Liga Champions 13 Maret 2014, 12:50
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55




















KOMENTAR