
Bola.net - Ethan Nwaneri terpilih menjadi pemain terbaik dari laga Girona vs Arsenal pada matchday 8 League Phase Liga Champions 2024/2025 yang digelar di Montilivi, Kamis (30/1/2025) dini hari WIB.
Bertandang ke markas lawan, Arsenal berhasil membawa pulang kemenangan. Pasukan Mikel Arteta memukul tuan rumah dengan skor tipis 2-1.
The Gunners sempat tertinggal akibat gol Arnaut Danjuma. Namun mereka sukses membalikkan keadaan lewat penalti Jorginho dan gol Ethan Nwaneri.
Kemenangan ini membawa Arsenal lolos ke babak 16 besar Liga Champions setelah finis di posisi tiga dengan 19 poin. Girona, di sisi lain, terpuruk di posisi 33 dengan tiga poin dan harus tersingkir dari kompetisi.
Agar kamu tidak ketinggalan informasi terbaru seputar Liga Champions, kamu bisa join di Channel WA Bola.net dengan KLIK DI SINI.
Performa Ethan Nwaneri

Panelis UEFA memilih Nwaneri sebagai pemain terbaik dari laga ini. Kontribusinya di lapangan sangat penting untuk keberhasilan tim meraih kemenangan.
"Dia mencetak gol yang luar biasa dan selalu berbahaya dalam menyerang serta menciptakan masalah bagi pertahanan Girona," demikian penilaian panelis UEFA.
Secara keseluruhan, Nwaneri bermain selama 87 menit dalam pertandingan ini dan mencetak satu gol. Akurasi umpan mencapai 80%, tanpa memberikan assist.
Kecepatan tertingginya mencapai 248,4 km/jam, dan total jarak yang ditempuhnya adalah 10,1 km.
Susunan Pemain

Girona: Pau Lopez, Martinez, Yaakobishvili, Juanpe, Frances, Ivan Martin, Romeu, Tsygankov, Asprilla, Danjuma, Ruiz
Pelatih: Michel
Arsenal: Neto, Partey, Kiwior, Gabriel, Calafiori, Jorginho, Merino, Odegaard, Nwaneri, Sterling, Trossard
Pelatih: Mikel Arteta
Klasemen League Phase Liga Champions 2024/2025
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Memang Kalah Dari PSV, Tapi Chiesa Tetap Bisa Senyam-senyum
Liga Champions 30 Januari 2025, 23:58
-
Kabar Terbaru Arsenal: David Raya Cedera Jelang Melawan Man City
Liga Inggris 30 Januari 2025, 16:16
-
Baru 20 Tahun Tapi Sudah Dipuji Pelatih Liverpool Setinggi Langit, Siapa Dia?
Liga Champions 30 Januari 2025, 15:51
-
Barcelona vs Atalanta: Drama 4 Gol Tanpa Pemenang
Galeri 30 Januari 2025, 15:13
-
Bagaimana Jika Real Madrid Ketemu Man City di Playoff Liga Champions, Ancelotti?
Liga Champions 30 Januari 2025, 15:04
LATEST UPDATE
-
Ketika Ruben Amorim Merasa Dikhianati Manajemen MU Soal Transfer Pemain
Liga Inggris 5 Januari 2026, 08:05
-
Man of the Match Inter Milan vs Bologna: Lautaro Martinez
Liga Italia 5 Januari 2026, 05:25
-
Man of the Match Man City vs Chelsea: Enzo Fernandez
Liga Inggris 5 Januari 2026, 04:24
-
Man of the Match Fulham vs Liverpool: Harry Wilson
Liga Inggris 5 Januari 2026, 03:54
-
Man of the Match Real Madrid vs Real Betis: Gonzalo Garcia
Liga Spanyol 5 Januari 2026, 00:24
-
Man of the Match Leeds United vs Manchester United: Matheus Cunha
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:44
-
Hasil Leeds vs Man Utd: Saling Serang di Elland Road Berakhir Imbang 1-1
Liga Inggris 4 Januari 2026, 21:31
-
Hasil Bali United vs Arema FC: Kalah Lagi, Tren Negatif Singo Edan Berlanjut
Bola Indonesia 4 Januari 2026, 21:05
LATEST EDITORIAL
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
-
5 Pemain Terbaik Real Madrid di 2025: Mbappe Memimpin
Editorial 31 Desember 2025, 15:58
-
6 Calon Suksesor Pep Guardiola di Manchester City
Editorial 30 Desember 2025, 13:10
-
6 Pemain yang Bisa Tinggalkan Man United pada Jendela Transfer Januari 2026
Editorial 30 Desember 2025, 12:43
























KOMENTAR